Potensi Cuaca Ekstrem Jelang Akhir Tahun 2022, BMKG Sebut Ada 4 Faktor Pemicu
PIKIRAN RAKYAT – Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika memprediksi adanya peluang cuaca ekstrem yang akan melanda sejumlah wilayah di Indonesia pada periode akhir tahun 2022 hingga awal tahun 2023, tepatnya pada 2 Januari 2023.
Oleh karena hal itu, Deputi Meteorologi BMKG, Guswanto meminta agar masyarakat Indonesia selalu waspada terhadap potensi cuaca ekstrem tersebut. "Kepada masyarakat, kami imbau untuk tidak panik tetapi tetap waspada, dan terus memonitor informasi perkembangan cuaca dan peringatan dini cuaca ekstrem dari BMKG. Pangkas dahan dan ranting pohon yang rapuh serta kuatkan tegakan tiang agar tidak roboh tertiup angin kencang," katanya, Rabu, 28 Desember 2022.
Kemudian, pembentukan pusat tekanan rendah di sekitar Australia dan fenomena Madden Julian Oscillation . Lebih lanjut, Guswanto menjelaskan bahwa fenomena-fenomena tersebut dapat berpeluang menjadi pemicu munculnya hujan dengan intensitas yang tinggi, peningkatan kecepatan angin permukaan dan peningkatan tinggi gelombang di perairan sekitarnya.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Potensi cuaca ekstrem di sejumlah provinsi masih ada jelang tahun baruBadan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mengingatkan potensi cuaca ekstrem di sejumlah Provinsi masih ada jelang tahun baru. "Mengingatkan kepada ...
Read more »
BNPB: Potensi Cuaca Ekstrem Jelang Tahun Baru Patut DiwaspadaiBADAN Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mengingatkan potensi cuaca ekstrem di sejumlah Provinsi masih ada jelang tahun baru.
Read more »
Antisipasi Badai, Pemprov DKI Siapkan Skema Modifikasi CuacaPemprov DKI Jakarta berencana melakukan modifikasi cuaca dengan menabur garam di udara menyikapi potensi cuaca ekstrem
Read more »
Top 5 News, Potensi Badai Dahsyat hingga Cara Hadapi Cuaca EkstremPermintaan Pj Gubernur DKI agar perkantoran menerapkan WFH mengantisipasi kemungkinan badai dahsyat menjadi berita terpopuler di Beritasatu.com.
Read more »
Terpopuler Bisnis: Jokowi Larang Penjualan Rokok Batangan di 2023, Waspadai Potensi Cuaca EkstremBerita terpopuler ekonomi dan bisnis sepanjang Selasa, 27 Desember 2022, Jokowi akan melarang penjualan rokok batangan atau eceran mulai tahun depan.
Read more »
Heboh Cuaca Ekstrem, BMKG Angkat Bicara soal Potensi Badai Hari IniBMKG menyampaikan informasi cuaca ekstrem dan potensi badai yang terjadi di Jabodetabek pada hari ini, Rabu (28/12).
Read more »