Positif Covid-19, Erick Thohir Tetap Bekerja Secara Virtual
"Jadi benar Bapak Menteri BUMN Erick Thohir positif, tapi dari kemarin sore sampai dengan hari ini beliau tetap bekerja di mana beberapa meeting dilakukan secara online atau virtual conference baik di internal Kementerian BUMN dan juga sempat rapat paripuna secara virtual dengan Bapak Presiden RI Joko Widodo," ujar Arya Sinulingga dalam keterangan resmi yang diterima diArya juga menambahkan bahwa Menteri BUMN saat ini dalam kondisi sehat dan tetap bekerja secara online.
"Tadi malam saya juga baru berkoordinasi dengan Bapak Menteri BUMN terkait beberapa pekerjaan yang perlu saya kerjakan dan koordinasikan dengan beliau. Jadi sampai hari ini beliau dalam kondisi baik, mantap dan tidak ada masalah serta kerja terus," kata Staf Khusus Menteri BUMN tersebut.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Positif Covid-19, Erick Thohir Tetap Pimpin Sejumlah Rapat |Republika OnlineErick Thohir dikonfirmasi positif Covid-19 sejak Senin sore.
Read more »
Erick Thohir Terpapar Covid-19, Stafsus Menteri BUMN: Kondisi Sekarang Baik dan Masih Kerja - Tribunnews.comDirinya kembali mengungkapkan, Menteri Erick pada hari ini juga masih melakukan kegiatan rapat kerja secara virtual.
Read more »
Rose BLACKPINK Dinyatakan Positif COVID-19, Dipastikan Batal Hadir di Paris Fashion WeekRose BLACKPINK dinyatakan positif COVID-19 tepat sebelum bertolak ke Prancis untuk menghadiri Paris Fashion Week. Begini keterangan dari YG Entertainment.
Read more »