Pohon hasil kloning dari pohon apel yang menginspirasi Newton menemukan hukum gravitasi tumbang dihajar badai. Tumbangnya 'pohon apel Newton' ini digambarkan sebagai kehilangan yang menyedihkan.
, berupa pengikatan salah satu pucuknya ke pohon muda lainnya.
Menurut Dr Brockington, analisis menunjukkan tiga pohon di Cambridge - termasuk satu di kebun raya - adalah tiruan dari pohon apel asli Newton. Dia mengatakan meskipun jadi "kehilangan yang menyedihkan" karena roboh dalam badai hari Jumat, mereka sadar usia pohon itu memang "tidak bakal lama lagi" karena sudah digerogoti jamur.
Namun, pihaknya telah mengkloning pohon itu, "melalui ilmu pencangkokan yang luar biasa, sehingga 'Pohon Apel Newton' diharapkan akan terus menjadi koleksi kami", katanya.Pihak kebun raya sadar bahwa sebelum tumbang usia pohon itu memang "tidak bakal lama lagi" karena sudah digerogoti jamur.