Polisi akan berjaga di zona dua di luar lapangan.
Suara.com - Kamis sore ini laga lanjutan Grup A Piala AFF 2022 Indonesia vs Thailand dihelat di di Stadion Utama Geloran Bung Karno . Ribuan pasukan gabungan menjaga pertandingan itu.
Sebanyak 1.980 personel kepolisian, TNI, pemadam kebakaran hingga Satpol PP standby di GBK untuk berjaga-jaga."Untuk pengamanan kami siapkan 1.980 petugas Pam Polri dengan TNI dan Satpol PP, damkar dan kesehatan," kata Agung. Sementara itu pengamanan di dalam zona satu mulai dari lapangan hijau sampai dengan tribun dan pintu masuk disiapkan 500 steward.
Berdasarkan hasil evaluasi pelaksanaan pertandingan Piala AFF pada tanggal 23 Desember yang lalu, jumlah penonton masih dibatasi belum bisa 100 persen."Hari ini penonton yang dapat masuk Stadion GBK 50.000 orang," kata Agung. Agung menghimbau kepada para penonton tertib dan menjaga perilaku dengan baik, tidak membawa barang-barang berbahaya.
Selain itu penonton diminta duduk di kursi sesuai nomor tempat duduk dan tribun yang tercantum dalam tiket, serta bertempat dengan penonton lainnya.Baca Juga: Santer Kabar Rizky Ridho ke Persija, Persebaya: Dia Masih Ada Kontrak hingga April 2023
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Rangkuman Hasil Piala AFF 2022 Hari Ini: Vietnam Gasak Malaysia, Singapura Mengintip dari Belakang - Bola.netRangkuman hasil Piala AFF: Vietnam gasak Malaysia, Singapura mengancam.
Read more »
Persiapan Timnas Indonesia Menjelang Lawan Thailand di Piala AFFLaga Piala AFF 2022 antara timnas Indonesia vs Thailand akan berlangsung pada Kamis, 29 Desember 2022
Read more »
Piala AFF 2022: Ini 5 Pemain Thailand yang Patut Diwaspadai Timnas IndonesiaTimnas Indonesia akan melanjutkan perjalanannya di Piala AFF 2022 dengan menghadapi Thailand pada Kamis, 29 Desember 2022.
Read more »
Pelatih Malaysia Sampaikan Permohonan Maaf Usai Dibantai Vietnam di Piala AFF 2022 - Bola.netPelatih Malaysia, Kim Pan-gon sampaikan permohonan maaf setelah timnya kalah telak 3-0 dari Vietnam di Piala AFF 2022.
Read more »
Prediksi Piala AFF 2022: Timnas Indonesia vs ThailandDuel Timnas Indonesia vs Thailand dalam lanjutan Piala AFF Grup A matchday keempat di Stadion GBK, Kamis 29 Desember 2022, pukul 16.30 WIB. Berikut prediksinya.
Read more »
Piala AFF 2022 Indonesia Vs Thailand, Ujian Sesungguhnya Skuad GarudaPiala AFF 2022, tolok ukur perkembangan sepak bola Indonesia adalah saat melawan Thailand.
Read more »