Pertamina Apresiasi Pembayaran Dana Kompensasi BBM Triwulan III 2022
Reporter :PT Pertamina mengapresiasi dukungan Pemerintah melalui Kementerian Keuangan yang telah melakukan pembayaran dana kompensasi Bahan Bakar Minyak Periode Triwulan III Tahun 2022 sebesar Rp98,77 triliun atau Rp85,15 triliun .
"Kami sangat mengapresiasi upaya pemerintah melalui Kementerian Keuangan RI yang telah mempercepat pembayaran dana kompensasi BBM yang telah disalurkan Pertamina pada Triwulan III 2022.
Lalu yang kedua, program penguatan sarana dan fasilitas digitalisasi di SPBU. Hasilnya semakin banyak SPBU yang terkoneksi dengan sistem digitalisasi Pertamina, sehingga memudahkan monitoring dan pengawasan.
We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more: