Persebaya raih kemenangan 3-2 lewat kaki, Silvio, Leo dan Sho Yamamoto
REPUBLIKA.CO.ID, MALANG -- Persebaya Surabaya mengakhiri rekor buruk dan berhasil memenangkan laga setelah 23 tahun dengan skor 3-2 pada laga lanjutan Kompetisi Liga 1 2022 di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Sabtu malam.
Meski menguasai jalannya pertandingan, namun Arema FC harus tertinggal satu gol akibat skema serangan balik yang dimainkan oleh Persebaya. Tendangan keras yang dilepaskan oleh Silvio Junior mampu menaklukkan penjaga gawang Arema FC Adilson Maringa pada menit ke-8. Sementara Persebaya kembali mendapatkan peluang pada menit ke-23 melalui tendangan keras Marselino Ferdinan. Namun, tendangan keras dari dalam kotak penalti tersebut masih mampu ditepis Maringa.
Bermula dari pelanggaran yang terjadi di luar kotak penalti, umpan dari tendangan bebas oleh Higor Vidal yang mampu dimanfaatkan dengan sempurna oleh sundulan Leonardo Lelis dan kembali menaklukkan penjaga gawang Singo Edan pada menit ke-32. Persebaya unggul 2-0 sebelum turun minum.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Persebaya raih kemenganan perdana di kandang Arema FC setelah 23 tahunPersebaya Surabaya mengakhiri rekor buruk dan berhasil memenangkan laga setelah 23 tahun dengan skor 3-2 pada laga lanjutan Kompetisi Liga 1 2022 di Stadion ...
Read more »
Hasil Arema Vs Persebaya 2-3: Bajul Ijo Menang di Kandang SingaUntuk kali pertama setelah 23 tahun berlalu, Persebaya Surabaya menang atas Arema FC di kandang Singa, Stadion Kanjuruhan.
Read more »
Lawan Arema, Persebaya Tertantang Patahkan Rekor Buruk 23 TahunAji Santoso yakin bisa mematahkan rekor 23 tahun itu Persebaya Surabaya tidak pernah menang di Malang,
Read more »
Hasil Liga 1: Persebaya Menang 3-2 atas Arema di Derby JatimPersebaya mampu mengalahkan Arema FC dalam laga bertajuk Derby Jawa Timur. Bajul Ijo menang di kandang Singo Edan 3-2.
Read more »
Arema FC Waspadai Permainan Cepat Persebaya SurabayaArema FC akan menjamu Persebaya Surabaya di Stadion Kanjuruhan, Malang. Arema mewaspadai serangan cepat Persebaya dalam duel panas ini.
Read more »