Komite Pemilihan (KP) PSSI telah selesai melakukan verifikasi berkas pendaftaran para bakal calon pengurus PSSI.
JawaPos.com – Dan, kemarin mereka mengumumkan siapa saja yang lolos sebagai bakal calon sementara pengurus organisasi induk sepak bola di tanah air tersebut.
Baca juga:Daftar Cawaketum PSSI, Ratu Tisha Angkat Tiga Pilar Sepak Bola”Untuk posisi calon anggota Exco PSSI, ada 53 nama yang lolos,” ujar Amir di Stadion Utama Gelora Bung Karno , Jakarta, kemarin sore. Baca juga:Bambang Pamungkas dan Ponaryo Astaman Ramaikan Bursa Cawaketum PSSISelain merilis nama-nama yang lolos verifikasi, pria yang sedang cuti sebagai CEO Deltras FC itu menyebutkan nama-nama yang tidak lolos verifikasi namun bisa melakukan banding. Yaitu, CEO PSIM Jogjakarta Bima Sinung Widagdo dan CEO Sulut United Mirza Rinaldi Hippy. Keduanya mendaftar sebagai bakal calon anggota Exco PSSI.
Baca juga:Iwan Bule Jadi Ketum PSSI dengan Suara Mutlak, 10 Caketum Lainnya NolDi level akar rumput, Bima pernah menjadi ketua Mentari International School Jakarta Football Team pada 2017–2020. Dia juga pernah menjadi anggota Komite Jakarta School Football League pada 2016–2018. ”Saya mau coba upaya banding,” ucap Bima kepada Jawa Pos melalui pesan singkat.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Pernah Aktif di Klub Liga 3, Menpora Lolos Cawaketum PSSIKomite Pemilihan (KP) PSSI telah selesai melakukan verifikasi berkas pendaftaran para bakal calon pengurus PSSI.
Read more »
Klub Liga 2 Titip Nasib Kompetisi ke Pengurus PSSI BaruKlub Liga 2 Titip Nasib Kompetisi ke Pengurus PSSI Baru. Hal itu disampaikan Manajer Persipura Yan Mandenas sesuai audiensi klub-klub Liga 2 dengan Menpora Zainudin Amali di kantor Kemenpora, Jakarta, Senin (30/1).
Read more »
Menpora Janji Sampaikan Aspirasi Klub Liga 2 Kepada Presiden dan Pengurus Baru PSSIMenteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Zainudin Amali akan menyampaikan aspirasi dari perwakilan 15 klub Liga 2 yang ingin kompetisi kembali diputar kepada Presiden Joko Widodo dan pengurus baru PSSI periode 2023-2027.
Read more »
Perwakilan Klub Liga 2 Minta Ketum PSSI Terpilih Komitmen Lanjutkan Kompetisi |Republika OnlineIni akan jadi sebuah tantangan besar bagi Ketum PSSI baru.
Read more »
Rekam Jejak Klub Liga Indonesia yang Pernah Mundur di Tengah KompetisiPada kompetisi Liga Indonesia terdahulu, ada klub yang memutuskan mundur dengan berbagai pertimbangan. Salah satunya Persebaya pada 2005.
Read more »