Pelanggaran perlindungan data pribadi adalah pelanggaran hak asasi.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Perlindungan data pribadi menjadi salah satu tolok ukur yang dinilai oleh investor sebelum menanamkan modalnya di Indonesia, demikian Alex Siu Hang Cheung, Penasihat Teknis PT Deloitte Konsultan Indonesia. Menurutnya, aspek yang saat ini menjadi acuan keberlanjutan sebuah perusahaan yang sering disebut environment social governance .
Baca Juga Beberapa aspek dalam Undang-undang Perlindungan Data Pribadi yang harus diperhatikan di antaranya adalah proses tata kelola data. Sehingga para pelaku bisnis dapat meningkatkan standar industri mereka untuk memberikan daya saing pelaku ekonomi digital nasional di industri global. Bagi pelaku bisnis dan industri, implementasi manajemen data pribadi merupakan sesuatu yang cukup menantang. Setiap aspek penting membutuhkan integrasi yang tepat sasaran agar proses penerapan berjalan tanpa hambatan dan asas kepatuhan dapat dijalankan.
Dalam kesempatan yang sama, Cornel Juniarto dari kantor hukum Hermawan Juniarto Deloitte Legal mengungkapkan dengan jumlah pengguna internet aktif sebanyak lebih dari 210 juta orang, implementasi manajemen data pribadi di Indonesia berperan penting dalam proses bisnis, khususnya bagi pemangku kebijakan, pelaku bisnis digital, serta masyarakat umum yang terbiasa dengan layanan digital.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Perlindungan Data Pribadi Jadi Tolok Ukur Investor Menanamkan ModalnyaPerlindungan data pribadi telah menjadi salah satu tolak ukur bagi investor untuk menanamkan modal di suatu perusahaan atau organisasi.
Read more »
Masa Transisi UU Perlindungan Data Pribadi, Cornel: Pelaku Industri Siapkan IniMasa transisi UU Perlindungan Data Pribadi diberikan agar pelaku usaha bisa menyiapkan teknologi mumpuni. Simak selengkapnya.
Read more »
Masa Transisi UU PDP 2 Tahun, Apa Saja yang Harus Dilakukan Industri?Undang-undang Perlindungan Data Pribadi (UU PDP) yang telah disahkan pada September tahun lalu akan memiliki masa transisi dua tahun yang bisa digunakan industri bersiap.
Read more »
Kapolres Cimahi Sebar Nomor WhatsApp Pribadi, Masyarakat Bisa Laporkan Langsung Kriminalitas - Pikiran-Rakyat.comKapolres Cimahi Sebar Nomor WhatsApp Pribadi, Masyarakat Bisa Laporkan Langsung Kriminalitas: Kapolres Cimahi Aldi Subartono menyebar nomor WhatsApp miliknya agar masyarakat bisa melaporkan langsung kriminalitas.
Read more »
BP2MI Jamin Perlindungan Pekerja Migran ResmiBadan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) menjamin perlindungan kepada pekerja migran Indonesia (PMI). Syaratnya, mereka harus melalui jalur resmi.
Read more »