Penonton MotoGP di Sirkuit Mandalika bakal dimanjakan, bakal tersedia hotel, kapal pesiar untuk penginapan, hingga speedboat untuk ke Bali MotoGP
bali.jpnn.com, LOMBOK TENGAH - Bupati Lombok Tengah H Lalu Pathul Bahri mengatakan pemerintah pusat tengah menyiapkan kapal pesiar sebagai tempat penginapan untuk penonton maupun wisatawan saat ajang MotoGP Mandalika Maret 2022 mendatang. Keberadaan kapal pesiar ini untuk membantu mereka yang kesulitan mendapatkan tempat penginapan lantaran hotel, vila, maupun homestay penuh.
Baca Juga: "Kapal pesiar itu nanti rencananya akan bersandar di Pelabuhan Awang," ujar Bupati Lombok Tengah H Lalu Pathul Bahri. Menurutnya, kapal pesiar yang didatangkan Kementerian Perhubungan itu memiliki kapasitas 2.000 orang. Ketersediaan kamar hotel di Provinsi Nusa Tenggara Barat saat ini hanya 16.000.Baca Juga: Jumlah tersebut terbilang tidak cukup memadai untuk menampung 64 ribu penonton MotoGP yang datang dari seluruh penjuru negeri.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
PAP 1 Siapkan Bandara Ngurah Rai dan Juanda untuk Mitigasi Risiko MotoGP Mandalika 2022PAP 1 menyiapkan Bandara Ngurah Rai, Bali dan Juanda, Surabaya untuk mitigasi risiko selama ajang MotoGP Mandalika 2022 motogp2022
Read more »
PLN NTB Siapkan Infrastruktur Untuk Tes Pramusim MotoGP MandalikaKebutuhan listrik Sirkuit Mandalika terus dikoordinasikan PLN NTB dengan PT ITDC. Saat ini, PLN NTB kembali mempersiapkan infrastruktur kelistrikan di beberapa lokasi untuk menunjang tes pramusim MotoGP yang akan dihelat 13-15 Februari mendatang
Read more »
MotoGP Mandalika Dipredikasi Dongkrak Wisata dan Ekonomi Lokal NTBMotoGP Mandalika itu diprediksi dapat menyedot hingga 100 ribu wisatawan domestik dan mancanegara.
Read more »
Sekda Lalu Ariadi Sebut NTB Kekurangan Kamar Hotel Jelang MotoGP Mandalika 2022, DuhSekda Lalu Ariadi mengatakan Provinsi kekurangan kamar hotel jelang ajang MotoGP di Sirkuit Mandalika Maret 2022 mendatang, duh MotoGP
Read more »
Penjualan Tiket MotoGP di Mandalika Secara Offline Dibuka Hari Ini |Republika OnlinePenjualan tiket MotoGP tersedia dari VIP Hospitality hingga General Admission
Read more »
Tiket MotoGP Mandalika Bisa Dibeli di Minimarket Mulai Hari IniTiket MotoGP Mandalika yang dijual offline adalah VIP Hospitality Suites Deluxe Class, Premium Grandstand, Standard Grandstand dan General Admission
Read more »