Pengamat Setuju Kemendagri Izinkan Penjabat Kepala Daerah Bisa Mutasi Pegawai atau Pejabat
"Ini dilakukan untuk daerah dimana kepala daerah kesulitan dalam hal meningkatkan pelayanan publik karena orangnya itu diisi oleh orang lama. Seperti DKI diisi oleh orangnya pak Anies, jadi nanti Pj harus mengganti," ujar Trubus kepadaBaca juga:Dirinya mengatakan jika saat ini pejabat di Pemprov DKI Jakarta merupakan orang yang memiliki loyalitas kepada Anies.
Kinerja layanan publik pada Pemprov DKI Jakarta akan kesulitan jika para pejabat yang loyal terhadap Anies tersebut melakukan pembangkangan terhadap Pj Gubernur DKI Jakarta. "Kalau yang terpilih Sekda gak masalah karena dia sealiran. Kalau yang terpilih pak Heru atau Pak Bakhtiar repot itu. Harus merombak semua karena dalam tanda petik ada pembangkangan, melaksanakan kerjanya enggak optimal," jelas Trubus.Mengingat Pj memiliki kewenangan yang sama dengan pejabat definitif.