Pendapatan pasar musik global telah meningkat sebesar 18,5% dan mencapai $25,9 Miliar atau Rp. 371,6 Triliun pada tahun 2021. Selengkapnya di artikel.
Grup asal Korea Selatan, BTS menjadi musisi dengan penjualan terbesar dan terlaris untuk tahun kedua berturut-turut , setelah berhasil menduduki puncak tangga lagu utama Billboard Amerika Serikat dan mendapatkan nominasi untuk penghargaan musik terbesar dunia, Grammy Awards untuk single hit mereka 'Butter' & 'Dynamite"'.
Lagu hit grup, yaitu 'Butter' dinominasikan untuk Best Pop Duo/Group Performance, menandai nominasi kedua BTS dalam kategori tersebut. Grammy Awards 2022 akan berlangsung pada 3 April 2022. sekarang menyumbang 65% dari total pendapatan rekaman musik global mencapai $16,9 Miliar atau Rp. 242,5 Triliun.