Pemprov DKI Alokasikan Rp 5 Triliun APBD untuk Membeli Produk Dalam Negeri TempoMetro
TEMPO.CO, Jakarta - Pemerintah Provinsi DKI Jakarta berkomitmen mengalokasikan Rp 5,182 triliun dari APBD 2022 untuk belanja produk-produk dalam negeri. Angka ini merupakan komitmen tertinggi untuk kategori Pemerintah Provinsi di seluruh Indonesia.
“Realisasi belanja produk dalam negeri dan UMKM pada Tahun 2022 akan terus digencarkan hingga mencapai Rp 11,3 triliun. Nilai ini melebihi target yang ditetapkan oleh Pemerintah Pusat sebesar Rp 10,1 triliun,” seperti dikutip dari siaran pers PPID Jakarta, Sabtu, 26 Maret 2022.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Jokowi Jengkel Belanja Daerah Mayoritas untuk Impor, Ini Respons Pemprov DKI | Kabar24 - Bisnis.comPemprov DKI Jakarta berkomitmen untuk mengalokasikan belanja produk dalam negeri mencapai Rp5,18 triliun pada APBD 2022.
Read more »
Pemprov DKI Jakarta Jual Minyak Goreng Murah di 92 Lokasi |Republika OnlineNusantara Pemerintah Provinsi DKI Jakarta bersama Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) dan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) menjual minyak goreng kemasan serta curah dengan harga murah di 92 lokasi. MinyakGoreng
Read more »
Respon Positif Pemprov DKI Jakarta Soal Konser Justin Bieber di Jakarta, Begini Katanya...Dimulainya sejumlah pelonggaran di tengah pandemi, Pemerintah Provinsi DKI Jakarta bakal izinkan konser justinbieber di Jakarta. Pelaksanaan konser dapat dilaksanakan dengan menerapkan protokol kesehatan. Selengkapnya
Read more »
Pemprov DKI Sabet 10 Penghargaan di Ajang PR Indonesia Award 2022Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta berhasil menyabet sepuluh penghargaan pada ajang public relation (PR) Indonesia Awards Tahun 2022. Pemerintah Provinsi...
Read more »