Partai Golkar diwanti-wanti untuk tidak terlalu optimistis pada Pemilu 2024 nanti karena dianggap belum memiliki figur yang kuat sebagai calon presiden.
Bagikan A- A+ Bisnis.com, JAKARTA -Direktur Eksekutif Voxpol Center Pangi Syarwi Chaniago menyarankan Partai Golkar agar tidak terlalu optimistis pada Pemilu 2024 nanti.Dia berpandangan popularitas dan elektabilitas calon pemimpin bangsa yang disampaikan eks Ketua Umum Partai Golkar Aburizal Bakrie, juga harus dibarengi dengan kompetensi sekaligus kapasitas sebagai pemimpin yang negarawan.
"Saat ini, elektabilitas Airlangga pun masih harus didongkrak dan dirtingkatkan oleh kader Partai Golkar," katanya.Sebelumnya peneliti ahli utama Badan Riset dan Inovasi Nasional , Siti Zuhro membeberkan sejumlah strategi agar Partai Golkar bisa mendapatkan 20 persen suara pada Pemilu 2024 nanti.Salah satu hal yang perlu diperhatikan, Partai Golkar harus melakukan evaluasi secara keseluruhan untuk mendapatkan target suara besar.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Deretan Para Figur Sentral dari 18 Partai Politik dalam Persaingan Pemilu 2024Tak melulu ketua umum, berikut beberapa tokoh yang menjadi tokoh sentral di tiap partai politik.
Read more »
Partai Ummat Besutan Amien Rais Sesumbar Tumbangkan PAN di Pemilu 2024Partai Ummat mengklaim tidak akan mengambil ceruk PAN, bahkan mereka ingin mengalahkan perolehan suara PAN di Pemilu 2024
Read more »
Upaya Menangkan Pemilu 2024, Partai Ummat Akan Gelar KonsolidasiPartai Ummat akan menggelar rapar kerja nasional (Rakernas) untuk merapatkan dan memperkuat barisan menuju Pemilu 2024.
Read more »
Pemilu 2024, Partai Ummat Targetkan Dua Digit Kursi di ParlemenKetua Umum Partai Ummat Ridho Rahmadi menargetkan dua digit kursi di parlemen. Dengan begitu, partainya tak hanya menjadi pendukung saja, melainkan juga ikut membuat...
Read more »
Inilah Profil Singkat 6 Partai Politik Lokal Aceh yang Lolos Pemilu 2024KPU telah menetapkan enam partai politik lokal Aceh peserta Pemilu 2024 anggota DPR Aceh dan DPR kabupaten/kota. Berikut profil singkatnya.
Read more »
PD Kritik Keras Pemilu Proporsional Tertutup, Elite PDIP: Duit Semua yang Main KokElite Partai Demokrat (PD) gencar menyuarakan penolakan soal wacana Pemilu 2024 dengan sistem proporsional tertutup.
Read more »