Koordinator Tim Pakar dan Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan Covid-19 Prof. Wiku Adisasmito mengatakan pemerintah menerbitkan buku saku berjudul 'Taktis Praktis Antisipasi Gelombang Ketiga Covid-19/Omicron'.
"Atas kerja sama empat instansi pemerintah yaitu Kementerian Kesehatan, KPC-PEN, Satgas Covid-19 dan Kominfo, pada hari ini tanggal 22 Februari 2022 telah dirilis buku saku Covid-19 untuk masyarakat yang berisi informasi terkini seputar Covid-19 khususnya varian Omicron, alur penanganan Covid-19 yang perlu dipahami masyarakat dan cara memeriksa dan membuktikan hoaks COVID-19 yang tersebar di masyarakat," kata dia dalam Konferensi Pers Perkembangan Penanganan Covid-19 di Indonesia yang...
Dia menambahkan rilis buku saku ini bertujuan mendorong peran serta masyarakat untuk mengambil tindakan yang tepat dalam mengantisipasi gelombang ketiga Covid-19 di Indonesia. "Perilisan buku saku ini didasari kesadaran pemerintah akan pentingnya peran serta masyarakat untuk mengambil tindakan yang tepat dalam mengantisipasi gelombang ketiga Covid-19 di Indonesia," katanya.
Wiku berharap, buku saku ini dapat melengkapi buku saku terkait dengan Covid-19 yang telah beredar sebelumnya.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Tren Kasus Covid-19 di DKI dan Bali Menurun, Luhut: Omicron di Indonesia Masih TerkendaliPemerintah menilai penyebaran COVID-19 varian Omicron di Indonesia masih terkendali meski saat ini penambahan kasus yang terjadi telah melebihi puncak kasus saat gelombang varian Delta.
Read more »
Beda dari Flu Biasa, Kenali Ciri-ciri Sakit Kepala Gejala OmicronSelain batuk-pilek, sakit kepala menjadi salah satu gejala paling banyak dikeluhkan pasien Omicron. Adakah ciri-ciri khusus pada sakit kepala gegara Omicron?
Read more »
5 Gejala Awal Omicron yang Patut DiwaspadaiKenali gejala awal Omicron ini agar Anda dapat melakukan pengobatan dan langkah pencegahan penularan secepat mungkin. CNNIndonesia detiknetwork
Read more »
Bupati Bogor Nilai Penularan Omicron Lebih Masif Ketimbang Delta |Republika OnlineHanya saja, angka kematian akibat varian Omicron lebih rendah daripada Delta.
Read more »