Pemerintah menyiapkan peta jalan transisi pandemi Covid-19 menjadi endemi. Perubahan status hanya bisa terjadi saat penularan kasus sudah stabil. WHO belum mencabut status pandemi. KoranTempo
JAKARTA — Kementerian Kesehatan menyusun peta jalan transisi perubahan status pandemi menjadi endemi Covid-19. Pembahasan dilakukan oleh ahli kesehatan hingga epidemiolog."Ada beberapa tahapan untuk perubahan status itu.
Kami sedang menyusun roadmap untuk mencapai situasi itu," kata Siti Nadia Tarmizi, Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular Kementerian Kesehatan, kepada Tempo, kemarin.... Silakan berlangganan untuk membaca keseluruhan artikel ini. Mulai dari✔ Aplikasi Tempo Media di Android dan iPhone✔ Arsip semua berita Majalah Tempo sejak terbit 1971 dan Koran Tempo sejak edisi perdana 2001