Pemerintah tengah mempersiapkan tiga hal terkait pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) dan diharapkan pada 2024 IKN Nusantara menjadi kota layak huni.
JawaPos.com – Kepala Badan Otorita Ibu Kota Nusantara Bambang Susantono mengungkapkan, pemerintah tengah mempersiapkan tiga hal terkait pembangunan Ibu Kota Negara . Hal ini diharapkan agar 2024 nanti IKN Nusantara menjadi kota layak huni.
Menurut Bambang, ketiga hal tersebut adalah rancangan peraturan pemerintah terkait insentif bagi pelaku usaha dan investor yang akan melakukan usahanya di IKN, pembentukan Badan Usaha Milik Otorita IKN dan pelaksanaan jajak pasar. “Itu akan bermanfaat buat semua pihak, mereka yang bermukim di sana ataupun oleh pelaku usaha itu sendiri,” sambung Bambang.
Baca juga:SIG Dukung Program Bakti BUMN untuk Masyarakat di Mandalika“Jadi pengusaha di dalam IKN Nusantara itu akan ditangani oleh Badan Usaha Milik Otorita, yang nantinya tentu akan berpartner, melakukan deal-deal, melakukan strukturisasi, ataupun financial engineering bersama-sama dengan para investor dan pelaku usaha lainnya, dengan harapan agar ini dapat tercipta satu iklim usaha yang sangat baik dan juga keberlanjutannya,” ucap Bambang.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Pemerintah Siapkan Insentif untuk Pelaku Usaha dan Investor di IKNPemerintah mempersiapkan tiga hal terkait pembangunan ibu kota negara (IKN) baru. Salah satunya, menyiapkan rancangan PP terkait insentif bagi pelaku usaha dan investor di IKN.
Read more »
3 Fakta IKN Bakal Dilengkapi Tol Bawah LautIbu kota negara (IKN) baru di Kalimantan Timur bakal memiliki infrastruktur berupa jalan tol di bawah laut atau immerse tunnel.
Read more »
Dianggarkan Rp556 Miliar, Pembangunan Bendungan di IKN Capai 70 PersenPembangunan bendungan di Kecamatan Sepaku, Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, yang merupakan bagian dari kawasan Ibu Kota Negara atau IKN Indonesia baru bernama Nusantara, telah mencapai sekitar 70 persen.
Read more »
Kementerian PUPR: Investor Asing Minat Bangun Perumahan di IKNKementerian PUPR menyebut ada beberapa investor asing yang tertarik membangun perumahan di IKN. Siapa Saja?
Read more »
PT Bina Karya Jadi Badan Usaha Milik Otorita IKNUpaya mendorong partisipasi investor dalam pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) dilanjutkan. Selain akan mengadakan jajak pasar, disiapkan insentif serta Badan Usaha Milik Otorita yang akan lincah memfasilitasi usaha. Ekonomi AdadiKompas
Read more »