Hermanto meminta pemerintah agar tidak serta-merta memenuhi keinginan Cina tersebut.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anggota Badan Anggaran DPR Hermanto meminta pemerintah menghormati fungsi budgeting DPR, khususnya dalam pengalokasian anggaran. Hal itu disampaikan Hermanto dalam menanggapi permintaan Cina kepada Indonesia agar APBN turut serta menanggung pembengkakan biaya proyek pembangunan Kereta Cepat Jakarta-Bandung .
Baca Juga Karena itu, ia meminta pemerintah agar tidak serta-merta memenuhi keinginan Cina tersebut. Sebab, menurut politisi Partai Keadilan Sejahtera ini, hal tersebut sudah masuk masalah yang sensitif soal kedaulatan Indonesia dalam kebijakan APBN. Ia juga mengingatkan pemerintah proyek pembangunan KCJB itu berdasarkan kesepakatan B to B, bukan G to G. Bila saat ini mengalami pembengkakan biaya mestinya tidak dibebankan pada APBN.
Saat ini, ungkap Hermanto, Indonesia sedang menghadapi masalah anggaran dan ekonomi dalam negeri. Kebutuhan anggaran untuk pembangunan infrastruktur pertanian dan memberantas kemiskinan jauh lebih penting. Dalam kondisi tersebut, tiba-tiba ada permintaan agar pembengkakan biaya pembangunan KCJB dibebankan pada APBN.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Taiwan Siapkan Perlindungan Serangan Udara saat Ketegangan dengan Cina MeningkatTaiwan sedang mempersiapkan tempat perlindungan serangan udara karena meningkatnya ketegangan dengan Cina
Read more »
Biaya Kereta Cepat Membengkak, Wamen BUMN Usul Pinjaman 75 Persen dari CinaWamen BUMN Kartika Wirjoatmodjo mengatakan tengah mendiskusikan besaran pembengkakan biaya atau cost overrun proyek kereta Cepat Jakarta-Bandung.
Read more »
Pemandangan Roket Long March 5B Cina yang Jatuh Liar ke BumiNASA mengeluhkan tak tersedia informasi lintasan jatuhnya Roket Long March 5B Cina itu. Menyebutnya ceroboh dan membahayakan.
Read more »
Biaya Bengkak, Proyek Kereta Cepat RI Jadi yang Termahal di Dunia?Pembangunan kereta cepat Jakarta-Bandung terus mengalami pembengkakan. Terbaru, pemerintah diminta untuk menalangi biaya pembangunan ini.
Read more »
Foto Terkini Proyek Kereta Cepat JKT-BDG yang Proyeknya 'Meneror' Duit NegaraProyek kereta cepat Jakarta-Bandung tak pernah luput dari permasalahan, salah satunya adalah pembiayaan. Saat ini, proyek itu mengalami pembengkakan biaya. Ini progresnya terkini.
Read more »