Pemerintah Diminta Batalkan G20 jika Tak Bisa Hadirkan Seluruh Negara Anggota
Bisnis.com, JAKARTA — Perang Rusia dan Ukraina dinilai memiliki dampak yang sangat besar pada reputasi Indonesia, apalagi sebagai Presidensi G20 tahun ini.
Menurutnya, dengan adanya ancaman boikot dan upaya mengeluarkan Rusia dari G20, Indonesia sebagai Presidensi G20 harus memastikan adanya pembicaraan mengenai isu tersebut di pertemuan G20. Rizal mengatakan, jika Indonesia tidak bisa menghadirkan seluruh anggota G20 untuk membicarakan implikasi perang Rusia dan Ukraina, maka sebaiknya Konferensi Tingkat Tinggi G20 tidak diadakan.
Sebagaimana diketahui, Presiden Amerika Serikat Joe Biden mengatakan pada bulan lalu bahwa Rusia seharusnya dikeluarkan dari keanggotaan G20. Namun, negara anggota seperti China menolak.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
AS akan Boikot KTT G20 bila Pejabat Rusia Hadir, Indonesia Diminta Lakukan Lobi KhususMenteri Keuangan Amerika Serikat Janet Yellen mengatakan bahwa Rusia harus dikeluarkan dari forum kerja sama G20 dan AS akan memboikot
Read more »
Menlu Retno Diminta Tawarkan 4 Solusi Perang Rusia-Ukraina ke Negara G20 di EropaLangkah Menlu Retno untuk menemui negara-negara Eropa anggota G20 untuk mencari solusi konflik Rusia-Ukraina dinilai tepat.
Read more »
Pejabat Negara-Negara G20 Pening Mengantisipasi Bila Putin Memutuskan ke Bali, dan Hadir di KTT G20Serangan Rusia ke Ukraina membayangi KTT G20, dengan para pejabat negara-negara G20 pening mengantisipasi jika Presiden Rusia Vladimir Putin memutuskan datang
Read more »
AS Ancam Boikot Pertemuan G20, Termasuk KTT Puncak di Bali?Amerika Serikat (AS) mengancam akan memboikot sejumlah pertemuan G20.
Read more »
Amerika Ngotot Rusia Dikeluarkan dari G20 di Bali, Ancam Boikot Beberapa PertemuanPemerintah Amerika ngotot Rusia dikeluarkan dari forum G20 yang akan digelar di Bali, ancam boikot beberapa pertemuan amerika
Read more »
Anggota DPR: Indonesia perlu berperan selamatkan G20 dari perpecahanSyarief Hasan menilai, Presiden Jokowi harus turun langsung dalam upaya penyelamatan G20 dari ambang perpecahan melalui cara menjalin komunikasi dengan para pemimpin dunia. G20
Read more »