Pembongkaran bangunan Pendopo Kepatihan Mangkunegaran di Kota Surakarta, Jawa Tengah, menimbulkan kontroversi. Prosedur pembongkaran dinilai tidak sesuai dengan kaidah pemugaran cagar budaya. Nusantara AdadiKompas
Kondisi dari bangunan Pendopo Kepatihan Mangkunegaran yang dibongkar pemiliknya di Kelurahan Timur, Kecamatan Banjarsari, Kota Surakarta, Jawa Tengah, Kamis . Bangunan tersebut punya sejarah panjang, seperti menjadi cikal bakal berkembangnya penyiaran radio di Indonesia.
SURAKARTA, KOMPAS — Pembongkaran bangunan Pendopo Kepatihan Mangkunegaran di Kota Surakarta, Jawa Tengah, menimbulkan kontroversi. Pemilik bangunan mengklaim, pembongkaran dilakukan untuk revitalisasi. Namun, prosedur pembongkaran itu dinilai tidak sesuai dengan kaidah pemugaran cagar budaya. Pendopo Kepatihan Mangkunegaran berlokasi di Kelurahan Timuran, Kecamatan Banjarsari, Surakarta. Dulu, bangunan itu merupakan milik Kadipaten Mangkunegaran, salah satu kerajaan tradisional di Surakarta. Namun, saat ini bangunan tersebut merupakan milik perseorangan.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Bangunan Diduga Cagar Budaya Bekas Kepatihan Mangkunegaran Solo DirobohkanBangunan diduga cagar budaya di lahan bekas Kepatihan Mangkunegaran di Jl Ronggowarsito, Banjarsari, Solo, dibongkar.
Read more »
Pendapa Kepatihan Mangkunegaran Bekas Kantor Radio Amatir Pribumi Pertama Dibongkar | merdeka.comPendapa Kepatihan Mangkunegaran yang berada di Jalan Ronggowarsito, Kelurahan Timuran, Banjarsari, Solo dibongkar. Kini bangunan bersejarah tersebut rata dengan tanah. Pembongkaran dilakukan beberapa waktu, diduga lokasi tersebut akan dibangun menjadi penginapan oleh pemiliknya.
Read more »
Wakil Rakyat Nangis Lihat Pendapa Dalem Kepatihan Mangkunegaran Solo DibongkarAnggota DPRD Solo yang melakukan sidak ke lokasi Dalem Kepatihan yang juga pernah menjadi TK Taman Putera Mangkunegaran sedih dan hampir menangis melihat pendapa bangunan itu dibongkar.
Read more »
Solopos Hari Ini: Pendapa BCB LenyapBangunan bekas Kepatihan Mangkunegaran atau bekas TK Taman Putera Mangkunegaran di Jl.Ronggowarsito, Kelurahan Timuran, Kecamatan Banjarsari, Solo dihancurkan.
Read more »
Sejarawan Ungkap Nilai Sejarah Bangunan Eks TK Taman Putera Solo yang DibongkarBangunan Dalem Kepatihan Mangkunegaran Solo yang juga pernah menjadi TK Taman Putera memiliki nilai sejarah tinggi namun kini sudah rata dengan tanah.
Read more »