Pemain Ini Tetap Berseragam Persis Solo di Musim Depan persissolo
jateng.jpnn.com, SOLO - Manajemen Persis Solo resmi memperpanjang kontrak Arif Budiyono. Pemain yang bergabung pada pertengahan musim Liga 1 2022/2023 itu mendapat kontrak hingga Mei 2024.
“Budi datang saat kompetisi sudah berjalan setengah musim. Dia datang saat skuad sudah sangat kompak. Dia membutuhkan sedikit adaptasi dan sudah menunjukkannya," katanya, Kamis .
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Persis Solo Bakal Gaet Pemain Anyar, Ada Jebolan Juara SEA Games?Skuad Persis Solo akan dihiasi wajah pemain Timnas U-22 yang berhasil menjuarai SEA Games Kamboja 2023. Siapa saja mereka? Simak lengkapnya di sini. Via detik_jateng
Read more »
Latihan Perdana Persis Solo Dimulai 20 Mei: Irfan Jauhari dan Pemain Baru Masih AbsenPersis Solo dipastikan menggelar latihan perdana Sabtu, 20 Mei mendatang. Para pemain satu persatu sudah berada di Solo dan menjalani medical check up, untuk mengecek kondisi kebugaran sekaligus fisik para pemain.
Read more »
Jaimerson tetap Berseragam Persis, Diperpanjang Kontraknya hingga 2024Pemain belakang Laskar Sambernyawa, Jaimerson Xavier akhirnya resmi memperpanjang kontraknya bersama Persis Solo hingga 2024.
Read more »
Pekan Ini, Persis Solo Mulai Latihan PerdanaPersis Solo dijadwalkan akan mulai latihan perdana pada Sabtu (20/5) untuk persiapan menghadapi Liga 1 2023/2024.
Read more »
Teco Sudah Benar, Jaimerson Xavier Pilih Bertahan di Persis SoloPelatih Bali United Stefano 'Teco' Cugurra sudah benar, bek tengah Jaimerson Xavier pilih bertahan di Persis Solo
Read more »