Paman Birin berusaha menyokong ekonomi kerakyatan di daerahnya secara nyata
REPUBLIKA.CO.ID, AMUNTAI -- Gubernur Kalimantan Selatan Sahbirin Noor terus berusaha menyokong ekonomi kerakyatan di daerahnya secara nyata. Hal itu dilakukan Paman Birin sapaan akrabnya dengan gemar membeli makanan-makanan tradisional.
Paman Birin menyempatkan waktu menyinggahi Pasar Alabio berlokasi di Jalan Kalinegara RT 4 Kecamatan Alabio, Kabupaten Hulu Sungai Utara. Meski terik matahari siang itu menyengat tubuh, Paman Birin tetap bersemangat melangkahkan kakinya menyapa para pedagang dan pengunjung Pasar Alabio. Makanan yang dibeli tadi, kemudian ia bagikan secara gratis kepada masyarakat sekitar, pengunjung pasar dan pedagang lainnya."Alhamdulillah, hari ini rezeki nomplok. Iwak kering dan basah ludes dibeli Paman Birin. Terima kasih Paman. Mudahan Pian selalu sehat, Amin," ujar Nur Jannah, salah seorang pedagang ikan di Pasar Alabio penuh haru.
Dilah pedagang daging ayam juga mengucapkan terima kasih atas kepedulian Paman Birin kepada para pedagang di Pasar Alabio.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Viral, Pedagang Perempuan Saling Tinju dan Jambak dengan Petugas Satpol PPPenertiban pedagang kaki lima oleh Satpol PP Kota Gunungsitoli berakhir dengan baku hantam antara salah seorang pedagang dengan anggota. Aksi ini pun sempat viral...
Read more »
Berbagi Berkah Universitas BSI Libatkan Stakeholder dan Hidupkan Ekosistem Ekonomi |Republika OnlineUniversitas BSI membagikan makanan berbuka puasa 2.000 kotak per hari.
Read more »
Novel Baswedan Bantah Jadi Mentor Aksi Mahasiswa 11 April |Republika OnlineNovel menilai isi pesan yang mencatut namanya mengada-ada.
Read more »
Massa Aksi 11 April Diimbau tak Anarkis dan Waspada 'Penumpang Gelap' |Republika OnlineAksi mahasiswa 11 April dijadwalkan digelar di berbagai wilayah di Provinsi Aceh.
Read more »