Bayern Muenchen memecat pelatih Julian Nagelsmann pada Jumat dan langsung menunjuk eks pelatih Chelsea Thomas Tuchel sebagai penggantinya. Nagelsmann ...
Manajer Bayern Muenchen Julian Nagelsmann saat mendampingi timnya menghadapi Inter Milan dalam laga pemungkas Grup C Liga Champions di Stadion Allianz Arena, Muenchen, Jerman, Selasa waktu setempat.
Nagelsmann ditunjuk sebagai pelatih Die Rotten pada tahun 2021 dan membawa klub tersebut meraih trofi liga Jerman ke-10 berturut-turut, tetapi gagal memenangkan trofi lainnya musim lalu. "Kami sampai pada kesimpulan bahwa kualitas skuat kami semakin tidak terlihat meski memenangkan liga musim lalu," kata CEO Bayern Oliver Kahn yang dikutip Reuters pada Sabtu."Setelah Piala Dunia kami bermain sepak bola yang kurang sukses dan kurang atraktif dan naik turunnya performa kami membuat target musim kami, dan seterusnya, terancam. Itulah mengapa kami bereaksi sekarang.
Penerus Nagelsmann Tuchel, yang telah lama menjadi target Bayern sejak upaya pertama mereka untuk mengontraknya pada 2018, telah menandatangani kesepakatan hingga 2025, kata Bayern.Tuchel memenangkan Liga Champions untuk Chelsea pada 2021 setelah menggantikan Frank Lampard, tetapi "menganggur" sejak dipecat oleh tim Inggris tahun lalu.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
BREAKING NEWS - Bayern Muenchen Tunjuk Thomas Tuchel untuk Gantikan Julian Nagelsmann - Bolasport.comKabar penunjukan Thomas Tuchel oleh Bayern Muenchen menyeruak secara mengejutkan pada Kamis (23/3/2023) malam waktu setempat atau Jumat dini hari WIB. Hal tersebut dikonfirmasi akun-akun media top Jerman, Bild, hingga pakar transfer Fabrizio Romano
Read more »
Bayern Muenchen Segera Pecat Nagelsmann, Thomas Tuchel Jadi PenggantiBayern Muenchen dikabarkan telah memutuskan untuk memecat pelatih Julian Nagelsmann. Thomas Tuchel disebut sudah siap jadi pengganti.
Read more »
Pecat Nagelsmann dan Tunjuk Tuchel, Bayern Muenchen Justru Dikritik Suporter - Bolasport.comBayern Muenchen membuat kabar mengejutkan pada Jumat (24/3/2023), dengan memecat Julian Nagelsmann & menggantikannya dengan Thomas Tuchel. Beberapa penggemar klub yang diwawancarai media Jerman pun bingung dengan manuver petinggi klub. 🤔
Read more »
Joao Cancelo Kaget Muenchen Pecat Nagelsmann dan Tunjuk Thomas Tuchel |Republika OnlineCancelo mengaku Nagelsmann yang menginginkannya bergabung ke Muenchen.
Read more »
Fabrizio Romano: Pecat Nagelsmann, Bayern Muenchen Tunjuk Tuchel Jadi Pelatih |Republika OnlinePemecatan Nagelsmann dikarenakan inkonsistensi penampilan Muenchen di Bundesliga.
Read more »
Kabar Julian Nagelsmann Dipecat, Bayern Muenchen Masih BungkamSampai saat ini belum ada lonfirmasi resmi dari Bayern Muenchen soal pemecatan Julian Nagelsmann dan menunjuk Thomas Tuchel.
Read more »