Kevin Sanjaya Sukamuljo dianggap sebagai pebulu tangkis spesialis ganda putra terbaik di dunia saat ini.
Suara.com - Pebulu tangkis top Denmark, Anders Antonsen mengatakan bahwa dirinya tertarik andaikan punya kesempatan untuk berpasangan dengan Kevin Sanjaya Sukamuljo di sektor ganda putra.
“Saya bakal mengatakan Kevin . Menurut saya dia tak diragukan lagi adalah pemain terbaik di dunia,” kata Anders Antonsen dikutip dari The Star, Selasa .Baca Juga: Indonesia Pilih Turunkan Pemain Muda di Badminton Asia Team Championships 2022, Apa Alasannya? Dari penilaian sekilasnya, Antonsen menilai bermain bersama Kevin Sanjaya mungkin akan jadi pengalaman yang sangat seru.
We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more: