PDIP Bocorkan Nama Bakal Cawapres Ganjar Pranowo, Salah Satunya AHY TempoNasional
TEMPO.CO, Jakarta - Ketua DPP PDIP Puan Maharani mengungkap nama bakal calon wakil presiden yang digadang-gadang bakal jadi pendamping Ganjar Pranowo sebagai bakal calon presiden 2024 pada Pemilihan Presiden 2024.
Selasa kemarin, 6 Juni 2023.Seluruh nama-nama itu kata Puan masuk dalam peta PDIP. Menurut dia, masing-masing kandidat itu memiliki kelebihan. 'Tentu punya kelebihan yang nantinya akan dipertimbangkan,' kata Ketua DPR RI tersebut.Sebut nama AHYSelain itu, Puan juga menyebut nama Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono atau AHY masuk dalam bursa bakal calon wakil presiden Ganjar Pranowo. 'Ada Pak AHY,' kata Puan.
mulai Selasa kemarin, 6 Juni 2023, menggelar Rapat Kerja Nasional III dengan tema “Fakir Miskin dan Anak Telantar Dipelihari oleh Negara”. Kegiatan ini akan berakhir pada 8 Juni 2023.Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri telah resmi membuka rakernas yang juga dihadiri oleh Presiden Joko Widodo atau Jokowi dan bakal capres mereka, Ganjar Pranowo.Megawati tampak menunjukkan kedekatannya dengan Presiden Joko Widodo di tengah isu kerenggangan hubungan keduanya.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Foto : Senyum Jokowi Disambut Ganjar Pranowo di Rakernas III PDIP | merdeka.comSenyum Jokowi Disambut Ganjar Pranowo di Rakernas III PDIP. Berdasarkan pantauan merdeka.com, Presiden Jokowi tiba sekitar pukul 09.45 WIB mengenakan batik merah dengan corak hitam. Kedatangan Presiden disambut langsung oleh bacapres Ganjar Pranowo. Dalam Rakernas ini, Presiden Jokowi akan memberikan arahan khusus.,Presiden Jokowi,Rakernas PDIP,PDIP,Jokowi,Ganjar Pranowo,Ganjar Pranowo Capres,Viral Hari Ini,Jakarta
Read more »
Jangan Kaget, AHY Masuk Daftar Bakal Cawapres Ganjar PranowoList itu disampaikan oleh Ketua DPP PDIP Puan Maharani di sela-sela Rakernas III PDIP di Sekolah Partai PDIP, Lenteng Agung, Jakarta, Selasa (6/6/2023).
Read more »
Puan Bocorkan Nama yang Masuk Bursa Cawapres Ganjar Pranowo: Ada Mahfud MD, Sandiaga Uno hingga AHYPuan Maharani sebut sejumlah nama yang masuk bursa bakal cawapres pendamping Ganjar Pranowo di Pilpres 2024.
Read more »
Puan Sebut Mahfud MD, Erick Thohir, dan AHY Masuk Radar Cawapres Ganjar PranowoKetua DPP Puan Maharani mengungkapkan Mahfud MD, Erick Thohir, AHY, dan sejumlah nama lain masuk radar sebagai cawapres Ganjar Pranowo di Pilpres 2024.
Read more »
Puan Beberkan Sejumlah Nama Cawapres Ganjar Pranowo, Ada Erick Thohir sampai AHYKetua Dewan Pimpinan Pusat PDI Perjuangan (DPP PDIP) Puan Maharani mengatakan, untuk nama calon wakil presiden (cawapres) bagi bakal calon presiden (bacapres) Ganjar Pranowo sudah ada 10 nama. Dia pun membeberkan sejumlah nama yang masuk untuk dipertimbangkan.
Read more »
AHY Masuk Bursa Cawapres PDIP, Demokrat: Capres Kami Anies Baswedan, Bukan GanjarPuan Maharani menyebut AHY masuk bursa cawapres Ganjar Pranowo, tapi Partai Demokrat bilang bahwa Koalisi Perubahan solid dukung Anies Baswedan.
Read more »