Partai Kebangkitan Nusantara (PKN) menggelar Rapat Kerja Nasional (Rakernas) I di Jakarta, mulai hari ini, Kamis (6/10/2022).
Rakernas ini sebagai ajang konsolidasi kader seluruh Indonesia menyongsong verifikasi faktual sebagai syarat mengikuti Pemilu 2024. Ketua Panitia Rakernas I PKN, Bona Simanjuntak mengatakan, Rakernas I PKN dimulai tanggal 6-8 Oktober dan dihadiri sekitar 1.500 kader dari seluruh Indonesia.PKN, Partai Loyalis Anas Urbaningrum yang Optimistis Masuk Parlemen “Salah satu tahapan pemilu yakni verifikasi administrasi sudah kami lalui. Kini kami sedang mempersiapkan verifikasi faktual.
Bona Simanjuntak lebih jauh mengatakan, pada kesempatan ini PKN secara resmi mengumumkan pendaftaran calon anggota legislatif secara online. “Kami juga melaunching pra pendaftaran caleg secara online. Bagi siapa saja yang ingin bergabung dengan PKN dan siap menjadi caleg, silakan mendaftar secara online,” imbuh Bona. Rakernas I PKN ini akan dimeriahkan oleh kehadiran belasan artis lintas ... hal 1 dari 2 halaman Halaman: 12selengkapnyaTAG: Partai PKN Partai Kebangkitan Nasional Gede Pasek Suardika Rakernas
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Respons Presiden Jokowi Soal Anies Jadi Capres dari Partai NasDemPresiden Jokowi enggan mengomentari pengusungan Anies Baswedan sebagai Calon Presiden dari Partai Nasdem.
Read more »
Dari Anies Baswedan sampai Ganjar, Ini Bakal Capres Terbaru dari Tiap Partai, Publik Punya PilihanSejumlah partai telah mengumumkan bakal calon presiden (capres) untuk Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 mendatang. Terbaru, ada Anies Baswedan dan Ganjar Pranowo yang dideklarasikan sebagai bakal capres pada Senin (3/10/2022).
Read more »
AHY Hormati Kedaulatan Partai Nasdem Usung Anies CapresAHY menegaskan pihaknya menghormati kedaulatan Partai Nasdem yang sudah mendeklarasikan Anies Baswedan sebagai calon presiden (capres).
Read more »