PAN Gabung Koalisi Jokowi, Demokrat Berharap Bukan Bahas Masa Jabatan Presiden TempoNasional
TEMPO.CO, Jakarta - Demokrat berharap pertemuan dan perubahan komposisi koalisi parpol pendukung pemerintah ini bisa memberikan manfaat bagi masyarakat banyak dan mengakselerasi upaya penanganan Covid-19.'Bukan malah bahas-bahas memperpanjang masa jabatan presiden yang bakal buat gaduh dan tidak ada manfaatnya untuk rakyat,' kata juru bicara DPP Partai Demokrat Herzaky Mahendra Putra dalam keterangan tertulis pada Kamis, 26 Agustus 2021.
Walau PAN sudah bergabung ke koalisi Jokowi, Demokrat memilih untuk tetap konsisten berkoalisi dengan rakyat. 'Fokus kami membantu rakyat yang sedang susah karena pandemi, terutama yang tidak terjangkau bantuan pemerintah,' kata Herzaky.Demokrat, kata Herzaky, akan terus kritis kepada pemerintah dan menjalankan fungsi pengawasan dari luar pemerintahan. Tentunya, kata dia, pemerintahan ini membutuhkan check and balances, serta butuh kekuatan penyimbang.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
PAN Gabung Koalisi Pemerintah, Golkar: Jatah Menteri Bukan Agenda Penting untuk Dibahas - Tribunnews.comPartai Amanat Nasional (PAN) telah bergabung dengan koalisi partai politik pendukung pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Wakil Presiden
Read more »
PAN Resmi Gabung Koalisi Jokowi, Qodari: Karena Tak Ada Amien RaisQodari melihat peran Zulkifili Hasan selaku Ketua Umum PAN semenjak 2019 sebelum Pilpres digelar, sudah nyaman dan dekat dengan Presiden Joko Widodo.
Read more »
PAN Gabung Koalisi, Mardani: PKS Bersama Rakyat Mengontrol PemerintahKetua DPP PKS Mardani Ali Sera menghormati keputusan politik PAN yang bergabung dengan koalisi pemerintah.
Read more »
Gabung Koalisi, Apa yang Dicari PAN?Sekretaris Dewan Pembina PSI Raja Juli Antoni mewanti-wanti PAN tidak melakukan standar ganda usai bergabung dengan partai koalisi pemerintah.
Read more »
PAN Gabung Koalisi Pemerintah, Pengamat: Dalam Politik Tak Ada Makan Siang GratisBergabungnya Partai Amanat Nasional (PAN) dengan koalisi pemerintah dinilai sebagai bentuk cairnya iklim perpolitikan di Indonesia. Hal itu disampaikan Pengamat...
Read more »
Demokrat soal PAN Gabung Koalisi: Lemahkan Fungsi KontrolSetelah PAN gabung ke koalisi pemerintah, Demokrat menilai fungsi kontrol terhadap kekuasaan makin lemah di parlemen.
Read more »