PAN Dikabarkan Masuk Kabinet Jokowi, Begini Reaksi PDIP
Bisnis.com, JAKARTA - Sekretaris Jenderal DPP PDIP, Hasto Kristiyanto menanggapi isu reshuffle kabinet dan masuknya Partai Amanat Nasional ke dalam Kabinet Presiden Joko Widodo .
"PAN itu kan basis pemilihnya banyak yang berasal dari Muhammadiyah, kemudian PKB dan PPP dari NU, sehingga tentu saja kami bisa bekerja sama," kata Hasto di Kawasan GBK, Jakarta Pusat, Minggu . Menurut pejabat itu, Jokowi dan Zulkifli membicarakan soal perombakan kabinet. Namun, sumber tersebut mengatakan Presiden dan Zulkifli belum sampai pada pembicaraan ihwal nama calon menteri dan posisi yang akan diisi oleh kader PAN masih samar.
Bima juga enggan mengonfirmasi kabar soal Zulkifi telah bertemu Jokowi membahas rencana perombakan kabinet."Yang pasti ketua umum pasti berkomunikasi dengan Presiden," ujarnya.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
PAN Dikabarkan Masuk Kabinet, PDIP Serahkan Sepenuhnya ke JokowiPAN Dikabarkan Masuk Kabinet, PDIP Serahkan Sepenuhnya ke Jokowi TempoNasional
Read more »
Beda PKB, PDIP Serahkan Keputusan PAN Masuk Kabinet pada JokowiPDIP mengambil sikap berbeda dengan PKB dalam merespons peluang masuknya PAN dalam kabinet Indonesia Maju.
Read more »
Soal Isu PAN Bakal Masuk Kabinet, Ini Kata Ketum Zulkifli HasanKetua Umum PAN Zulkifli Hasan merespons isu PAN bakal masuk Kabinet Indonesia Maju.
Read more »
Kata PAN Soal Jokowi Bakal Reshuffle MenteriZulkifli Hasan pun mengatakan bahwa PAN memiliki banyak calon menteri yang siap membantu Presiden Jokowi.
Read more »
Timnas Malaysia Telan Kekalahan Perdana di Tangan Pelatih Kim Pan-gonTimnas Malaysia menelan kekalahan perdana di bawah asuhan pelatih Kim Pan-gon. Skuad Harimau Malaya takluk 1-2 saat melawat ke kandang Singapura. Timnas Malaysia...
Read more »