Lifter putri Indonesia, Citra Febrianti yang pernah membela Indonesia di Olimpiade London 2012 mengalami cedera pada tulang lumbal.
"Mudah-mudahan sih ada bantuan, kalau memang enggak bermasalah dan menyangkut masa depan, saya enggak akan minta tolong, tapi memang benar-benar saya enggak ada biaya juga. Cedera saya ini semakin lama semakin saya tidak bisa tahan, makanya minta tolong," ungkap Citra saat hadir di Kantor KOI, Jakarta, Rabu 6 Juli 2022.
Bak gayung bersambut, Ketua NOC Indonesia, Raja Sapta Oktohari pun menerima permohonan Citra dengan tangan terbuka. Bersama dengan Sekretaris Jenderal NOC Indonesia, Ferry Kono, Okto mengatakan bahwa pihaknya akan membahas depan Citra. "Butuh waktu memperbaiki cedera , itu bagian dari tugas kita berikutnya, karena dia cedera pasca event," ujar sosok yang karib disapa Okto ini.
Okto menambahkan, meski cedera yang dialami oleh Citra sudah terjadi lama dan di luar konteks pertemuan pada hari ini yang membahas mengenai teknis realokasi medali perak Olimpiade London 2012 yang berhasil didapatkannya.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
NOC Indonesia Umumkan Jadwal Penyerahan Medali Perak Citra FebriantiKomite Olimpiade Indonesia (NOC Indonesia) akan menyerahkan medali perak Olimpiade London 2012 kepada lifter Citra Febrianti di Olympic Day 2022, pada 10 Sepetember.
Read more »
Citra Febrianti Bantah Tagih Medali Perak Olimpiade London 2012Lifter Indonesia, Citra Febrianti, membantah bahwa dirinya menagih medali perak Olimpiade London 2012, yang didapatkannya dari nomor 53kg putri.
Read more »
Realokasi Medali Olimpiade Lifter Citra Febrianti Diserahkan di Perayaan Olympic Day 2022Seremoni realokasi medali perak Olimpiade lifter Citra Febrianti akan dilakukan pada September, bertepatan dengan perayaan Olympic Day 2022.
Read more »
Citra Febrianti Akan Terima Medali Olimpiade 2012 pada Bulan SeptemberKOI menjelaskan alasan di balik lifter putri Citra Febrianti belum menerima medali perak Olimpiade 2012. Penyerahan medali harus dilakukan dengan seremoni.
Read more »
NOC Indonesia Umumkan Jadwal Penyerahan Medali Perak Citra FebriantiKomite Olimpiade Indonesia (NOC Indonesia) akan menyerahkan medali perak Olimpiade London 2012 kepada lifter Citra Febrianti di Olympic Day 2022, pada 10 Sepetember.
Read more »