Rider KTM Miguel Oliveira mengaku memiliki gairah untuk menang sebesar Cristiano Ronaldo. Oliveira membidik performa yang lebih konsisten di MotoGP 2022.
Pebalap Portugal itu tidak menjalani musim 2021 sebaik sebelumnya. Oliveira memang sukses memenangi satu balapan di Catalunya, dan dua kali finis runner-up di Mugello dan Sachsenring.
Namun demikian, Oliveira lima kali dipaksa retired dan tiga kali finis di luar zona angka. Sedangkan pada tujuh balapan lainnya, posisi terbaik Oliviera hanyalah finis lima besar sekali. Alhasil, rider berusia 27 tahun itu cuma menyudahi MotoGP 2021 di peringkat 14 klasemen akhir terpaut hampir 60 angka dari rekan setimnya, Brad Binder yang finis keenam.Hasil itu merupakan penurunan dibandingkan musim sebelumnya.
Pada saat off season, Miguel Oliveira sempat melakukan kegiatan komersial bersama megabintang Manchester United"Aku bangga menjadi satu-satunya orang Portugal yang balapan di Kejuaraan Dunia. Ini adalah sesuatu yang istimewa," ucap"Aku memang masih jauh dari mendapatkan hasil serupa dengan Cristiano, namun aku punya gairah yang sama besarnya dengan dia.""Terutama sih performa konsisten.
"Balapan sampai batas dan tidak jatuh itu tidak pernah mudah, tapi di 2021, aku mengalami terlalu banyak momen naik-turun. Ketika aku balapan dengan baik di atas motor, aku sangat kencang kalau tidak aku tidak tampil bagus." "Bicara memang mudah tapi untuk melakukannya, aku akan harus merasa nyaman di atas motor seakan-akan aku sedang berada di rumah. Tes-tes pramusim akan penting untuk mencapai untuk sukses,"
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
MotoGP 2022: Andrea Dovizioso Ogah Bernasib Seperti Valentino RossiAndrea Dovizioso punya misi khusus di MotoGP 2022. Pembalap Yamaha RNF itu ingin mencatat prestasi bagus dan lebih cepat dari Valentino Rossi. Andrea Dovizioso...
Read more »
Dovizioso Ogah Bahas 2023, Mau Lihat Hasil di MotoGP 2022 DuluAndrea Dovizioso tak mau buru-buru memikirkan kontrak di MotoGP 2023. Fokusnya adalah menjalani MotoGP 2022 sebaik mungkin dan melihat hasil-hasilnya.
Read more »
Berburu Tiket MotoGP Mandalika 2022, Dari Rp115 Ribu Hingga 15 JutaPenjualan tiket MotoGP Mandalika 2022 telah dibuka sejak tanggal 6 Januari 2022. Harga termurah Rp115 ribu dan termahal Rp15 juta.
Read more »
Festival Bau Nyale 2022 Sambut MotoGP Mandalika Siap Digelar, Bakal Dibikin Lebih MenarikFestival Bau Nyale 2022 menyambut MotoGP Mandalika siap digelar, Festival ini bakal dibikin lebih menarik FestivalBauNyale2022
Read more »
ITDC Group Siapkan Skema Bundling Tiket untuk Pecinta MotoGPMinat pecinta balap di Tanah Air untuk menyaksikan event MotoGP 2022 secara langsung di Mandalika cukup tinggi, namun terkendala adanya keraguan ketersediaan akomodasi dan transportasi
Read more »
Melon Indonesia resmi jual tiket untuk MotoGP MandalikaMelon Indonesia sebagai bagian dari Telkom Indonesia resmi menjual tiket MotoGP yang akan berlangsung pada 18-20 Maret 2022, di Sirkuit Pertamina Mandalika ...
Read more »