Moto2 Jepang: Rider Pertamina Mandalika Akui Sulit Melintas di Trek Basah TempoOtomotif
TEMPO.CO, Jakarta - Rider Pertamina Mandalika SAG Team Bo Bendsneyder telah merampungkan sesi kualifikasi Moto2 Jepang, Sabtu, 24 September 2022, dengan kurang maksimal. Dirinya mengaku kesulitan tampil di lintasan basah.'Itu adalah hari yang sulit karena kondisi trek basah. Pagi ini kami meningkatkan feeling dibandingkan kemarin.
Karena kondisi tersebut sesi kualifikasi Moto2 Jepang harus terhenti selama kurang lebih dua jam.“Selama kualifikasi, seperti yang bisa dilihat semua orang, hujan mulai turun dengan lebat dan kami harus menunggu dua jam di dalam kotak, dan kemudian kami harus kembali ke trek untuk beberapa lap,” ujar sang pembalap.Bo Bendsneyder sendiri bakal memulai balapan di urutan ke-15 di Grand Prix Motegi pada hari ini, Minggu, 25 September 2022.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Rider Pertamina Mandalika P17 di FP2 Moto2 Jepang, Ai Ogura CrashRider Pertamina Mandalika SAG Team Bo Bendsneyder baru saja menyelesaikan sesi latihan bebas kedua (FP2) Moto2 Jepang pada Sabtu pagi.
Read more »
Marc Marquez di MotoGP Jepang: Tuah Rider Spanyol di Kandang HondaMarc Marquez adalah pebalap MotoGP terakhir yang mampu meraih podium di Sirkuit Motegi yakni pada tahun 2019.
Read more »
Daftar Pemenang MotoGP Jepang di Sirkuit Motegi, Dikuasai Rider SpanyolSirkuit Twin Ring Motegi kembali mendapat kepercayaan sebagai tuan rumah MotoGP 2022 dalam seri Grand Prix Jepang.
Read more »
Quartararo Akui Ketangguhan Ducati di FP1 MotoGP JepangFabio Quartararo menempati urutan ketiga di sesi latihan bebas MotoGP Jepang 2022. Rider Monster Energy Yamaha itu mengakui ketangguhan Ducati.
Read more »
Ancaman Hujan di MotoGP Jepang 2022, Francesco Bagnaia: Saya Bukan yang TercepatAncaman Hujan di MotoGP Jepang 2022, Francesco Bagnaia: Saya Bukan yang Tercepat: Rider Ducati Lenovo Francesco Bagnaia harus puas dengan peringkat dua pada sesi latihan bebas pertama MotoGP Jepang 2022 di Motegi, Jumat (23/9/2022).
Read more »
Hasil FP1 MotoGP Jepang 2022: Miller Tercepat, Bagnaia KeduaRider Ducati Jack Miller menjadi yang tercepat dalam sesi FP1 MotoGP Jepang 2022. Rekan setimnya, Francesco Bagnaia membuntuti di belakangnya.
Read more »