Ryeowook mengatakan, pada album ketiga, dia lebih berfokus pada emosi dan suaranya.
KIM Ryeowook dari grup idola K-pop Super Junior mengungkapkan mini album solo ketiganya, A Wild Rose, yang akan diluncurkan pada bulan ini, merupakan kelanjutan dari mini album pertamanya, The Little Prince.
"Mawar cantik walau memiliki duri. Jadi, ini mewakili rasa sakit seseorang," kata dia kepada sekitar 3.800 penonton siaran langsungnya kala itu. Berbicara soal lagu-lagu dalam album, kali ini tidak ada satupun yang dia tulis sendiri, berbeda dengan album kedua yang memungkinkan dia menjadi penulis liriknya.
We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more: