Mengagumi Marselino Ferdinan: Potensi Besar, Usia 18 Tahun Sudah Jadi Andalan Timnas Indonesia
Aksi Marselino Ferdinan dalam laga Timnas Indonesia U-19 vs Brunei Darussalam di Stadion Patriot Candrabhaga, Senin Bola.com/M Iqbal Ichsan
Marselino Ferdinan dikenal memiliki tendangan jarak jauh yang mematikan. Kemampuan itu beberapa kali ditunjukkan Marselino di BRI Liga 1 musim 2021. Salah satunya kala Persebaya melawan Arema FC pada 6 November 2021. Saat itu Marselino menghindarkan timnya dari kekalahan setelah mencetak gol spektakuler ke gawang Singo Edan. Tembakan keras Marsel dari luar kotak penalti gagal dihalau kiper Arema FC asal Brasil, Adilson Maringa.
Selain punya naluri gol yang tinggi, Marsel juga piawai dalam mengkreasikan serangan. Tak heran diusia yang masih begitu muda, dia mampu menembus skuad utama Persebaya. Bahkan jadi salah satu andalan Green Force dibawah kepelatihan Aji Santoso. Bergabung sejak Maret 2021, kini total Marselino telah mencatat tujuh gol dan sembilan assist dari 29 pertandingan bersama Persebaya di BRI Liga 1.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Mengenal Jupiler Pro League: Kasta Teratas Liga Belgia, Destinasi Marselino FerdinanBintang Timnas Indonesia Marselino Ferdinan siap merumput di Liga Belgia, Jupiler Pro League. Bintang Timnas Indonesia Marselino Ferdinan akan merumput di kompetisi...
Read more »
Bintang Muda Timnas, Marselino Ferdinan Segera Jajal Karier di BelgiaMarselino Ferdinan akan berkarier di Belgia. Klub asalnya, Persebaya Surabaya, menginformasikan, gelandang muda Timnas segera berangkat pada Rabu (25/01/2023).
Read more »
Asisten Alferd Ridl di Timnas Piala AFF 2010 Berharap Marselino Ferdinan Tidak HomesickEks Asisten Pelatih Timnas Indonesia, Widodo Cahyono Putro berharap Marselino Ferdinan tidak mengalami homesick saat berkarier di luar negeri.
Read more »
Meski Berat, Aji Santoso Bangga Bisa Lepas Marselino Ferdinan Ke Liga Belgia | Goal.com IndonesiaMarselino dikabarkan akan bertolak ke Belgia dan di sana tinggal pilih klub. Siapa klub yang beruntung mendapatkan servisnya? 🤔 RumorTransfer NxGn
Read more »
K Beerschot VA Bantah Capai Kesepakatan Dengan Marselino Ferdinan | Goal.com IndonesiaMarselino dikaitkan dengan Beerschot menyusul kemungkinan klub tersebut dibeli pengusaha asal Indonesia. Apakah benar? Transfer Beerschot Persebaya Liga1
Read more »