Mendag Zulhas mengklaim pasokan dan harga pangan menjelang Nataru dalam kondisi aman.
Bagikan A- A+ Bisnis.com, JAKARTA – Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan mengklaim pasokan pangan menjelang Natal dan Tahun Baru dalam kondisi aman. Selain itu, harga pangan baik di tingkat supermarket dan pasar tradisional dalam posisi stabil cenderung turun.
Zulhas menyampaikan, harga pangan di Super Indo stabil, seperti gula di angka Rp13.500 per kilogram dan telur ayam Rp22.000 per kg. Zulhas tidak memungkiri masih ada beberapa komoditas pokok yang mengalami kenaikan seperti tahu tempe akibat bahan bakunya, yaitu kedelai, masih dalam harga yang tinggi.Dia menambahkan, bahwa Pemerintah Daerah dapat memanfaatkan anggaran Belanja Tak Terduga dari APBD untuk membantu biaya distribusi pangan di wilayahnya masing masing, bila harga pangan naik lebih dari 5 persen.
“Di sini ada barang dan harga terjangkau. Harga stabil bahkan turun. Cabai turun sampai murah sekali, bawang turun, daging sapi serta ayam dan telur stabil,” ungkapnya.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Zulhas Cek Harga Pangan di Pasar Papua Barat, Aman Jelang Nataru?Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan menegaskan pasokan barang kebutuhan pokok di Papua Barat aman jelang Natal dan tahun baru.
Read more »
Jelang Nataru, Mendag Pastikan Pasokan Bapok Cukup dengan Harga StabilPasokan barang kebutuhan pokok (bapok) menjelang Natal 2022 dan Tahun Baru 2023 di Pasar Sentral Remu Sorong cukup dengan harga cenderung stabil. Demikian disampaikan Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan saat kegiatan kunjungan kerjanya. 'Beras, minyak goreng, bawang, telur, ayam, dan daging yang dijual di Pasar Sentral Remu di Kota Sorong harganya stabil standar. Jadi, mudah-mudahan Natal dan tahun baru lancar, bahan pokok tersedia dan harga tidak naik, alias stabil,' tegas Mendag Zulkifli Hasan. Mendag Zulkifli Hasan menambahkan, untuk menekan laju inflasi di tanah Papua, salah satu upaya yang harus dilakukan yaitu dengan menjaga pasokan pokok agar tetap cukup. Berdasarkan pantauan, harga barang kebutuhan pokok cenderung stabil dibanding bulan sebelumnya. Namun terdapat beberapa komoditas yang mengalami kenaikan seperti di antaranya telur ayam ras dari Rp31.000/kg menjadi Rp39.000/kg, serta cabai merah besar dari Rp37.500/kg menjadi Rp42.500/kg. B Universe Photo
Read more »
Cek Harga Pangan Pasar Sentral Remu Sorong, Mendag: Pasokan Aman, Nataru LancarMenteri Perdagangan Zulkifli Hasan menegaskan, pasokan barang kebutuhan pokok (bapok) di Pasar Sentral Remu Sorong cukup dengan harga cenderung stabil.
Read more »
Foto : Jelang Nataru, Mendag Zulkifli Tinjau Pasar Sentral Remu di Kota Sorong | merdeka.comJelang Nataru, Mendag Zulkifli Tinjau Pasar Sentral Remu di Kota Sorong. Mendag Zulkifli Hasan meninjau harga barang kebutuhan pokok di Pasar Sentral Remu di Kota Sorong. Saat meninjau, Mendag mengungkap usai dialog dengan pedagang harga barang kebutuhan pokok di sana cenderung stabil dibanding bulan sebelumnya.,Kemendag,Viral Hari Ini,Kementerian Perdagangan,Zulkifli Hasan,Libur Natal dan Tahun Baru,Sorong
Read more »
Mendag Zulhas Berharap Masyarakat Menghadapi Natal dengan NyamanMenteri Perdagangan Zulkifli Hasan alias Zulhas menyampaikan harapannya saat berkunjung di Pasar Sentral Remu di Kota Sorong, Papua Barat. Simak selengkapnya
Read more »
Jelang Nataru Pemkot Cimahi Sidak Pasar Tradisional, Beberapa Bahan Pokok Naik Harga - Pikiran-Rakyat.comMenjelang libur Nataru, Pemkot Cimahi lakukan Sidak ke Pasar Atas Baru Jalan Pasar Atas Kota Cimahi, Kamis 22 Desember 2022.
Read more »