Masyarakat Indonesia Sudah Boleh Lepas Masker di Fasilitas Publik: Masyarakat Indonesia saat ini sudah diperbolehkan untuk tidak memakai masker saat berada di fasilitas publik.
PIKIRAN RAKYAT - Pemerintah sudah membolehkan masyarakat Indonesia untuk tidak memakai masker saat berada di fasilitas publik. Hal ini disampaikan Satuan Tugas Penanganan Covid-19 melalui surat edarannya yang ditetapkan di Jakarta pada Sabtu, 9 Juni 2023.
Akan tetapi, mereka yang kesehatannya tidak dalam kondisi baik, Satgas Covid-19 menganjurkan untuk tetap memakai masker saat melakukan perjalanan atau beraktivitas di fasilitas publik dan tetap menjaga jarak dari kerumunan. Baca Juga: Vaksinasi Booster Bukan Lagi Syarat Bepergian pada Masa Transisi Endemi Covid-19, Masih Perlukah Pakai Masker?
Selain itu, masyarakat dianjurkan untuk tetap membawa hand sanitizer atau menggunakan sabun cuci dan air mengalir untuk mencuci tangan agar terhindar dari risiko penularan Covid-19.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Yenny Wahid Minta Jangan Sia-siakan Keragaman IndonesiaYenny Wahid meminta agar keragaman di Indonesia tidak disia-siakan oleh masyarakat karena merupakan kekuatan Indonesia.
Read more »
Boleh atau Tidak, Ini Hukum Berkurban Atas Nama Orang Tua yang Sudah MeninggalBerikut ini terdapat penjelasan mengenai hukum kurban atas nama orang tua yang sudah meninggal, apakah diperbolehkan?
Read more »
Begini Aturan soal ASN Pria Boleh Poligami dan Perempuan Tak Boleh Jadi Istri KeduaBegini Aturan soal ASN Pria Boleh Poligami dan Perempuan Tak Boleh Jadi Istri Kedua TempoNasional
Read more »
Viral PNS Pria Boleh Poligami, PNS Perempuan Boleh Poliandri?PNS pria boleh poligami sudah diatur di UU Perkawinan. Bagaimana PNS Perempuan? Boleh poliandri?
Read more »
Prokes Boleh Tak Pakai Masker, Satgas Covid-19 Anjurkan Masyarakat Tetap Pakai Aplikasi SATUSEHATSatgas Covid-19 menganjurkan masyarakat untuk tetap memakai aplikasi SATUSEHAT meski ada relaksasi prokes Covid-19.
Read more »
Satgas Covid-19 Keluarkan Aturan Baru Soal Prokes, Masyarakat Boleh Lepas MaskerSatgas Penanganan Covid-19 telah mengeluarkan aturan baru terkait protokol kesehatan di Indonesia. Satgas Penanganan Covid-19 telah mengeluarkan aturan baru terkait...
Read more »