Masjid Raya Al Jabbar dan Air Mata Ibunda Ridwan Kamil
PIKIRAN RAKYAT - Masjid Raya Al Jabbar, Gedebage, Bandung, Jawa Barat, diresmikan hari ini, Jumat 30 Desember 2023.
Masjid yang berlokasi di Jalan Cimincrang No.14, Cimenerang, Kecamatan Gedebage, tersebut dikenal pula dengan nama Masjid Terapung. Dibangunnya Masjid Raya Al Jabbar membuat ibunda Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, Maci, meneteskan air mata.Baca Juga: Jelang Peresmian, Ridwan Kamil Pimpin Salat Subuh di Masjid Raya Al Jabbar
"Maci Ibunda tercinta meneteskan air mata terharu ketika hadir melihat selesainya Masjid Al Jabbar," kata pria yang akrab disebut Kang Emil itu."Di mana saya keukeuh ingin masuk Teknik Kimia, sementara almarhum ayah ingin saya masuk arsitektur," tuturnya melalui cuitan @ridwankamil pada 29 Desember 2022.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Masjid Raya Al Jabbar Diresmikan Besok, Polisi Lakukan Rekayasan LalinBeritaJabar Masjid Raya Al Jabbar Diresmikan Besok, Polisi Lakukan Rekayasan Lalin masjidaljabbar rekayasalalulintas
Read more »
Ridwan Kamil Perdana Subuh Berjamaah dan Operasi Semut di Masjid Raya Al Jabbar |Republika OnlineSelepas melaksanakan subuh berjamaah, sekitar 3.000 ASN merapikan area di masjid.
Read more »
Jelang Peresmian, Ridwan Kamil Pimpin Salat Subuh di Masjid Raya Al Jabbar - Pikiran-Rakyat.comMenjadi mesjid terbesar di Jawa Barat, Ridwan Kamil melaksanakan salat subuh berjamaah di Masjid Raya Al Jabbar.
Read more »
Masjid Raya Al Jabbar Diresmikan Ridwan Kamil 30 Desember 2022, Dibuka Sejak Pagi Hanya untuk UndanganMasjid Raya Al Jabbar di Gedebage, Bandung, bisa dikunjungi warga biasa yang sudah meregistrasi diri terlebih dulu.
Read more »
Kehadiran Masjid Al Jabbar Bisa Jadi Daya Tarik Wisatawan Luar NegeriKehadiran Masjid Al Jabbar Bisa Jadi Daya Tarik Wisatawan Luar Negeri MasjidAlJabbar
Read more »
Diresmikan Besok, Simak Keistimewaan Masjid Al Jabbar Bandung Rancangan Ridwan Kamil - Pikiran-Rakyat.comMasjid Al Jabbar tak hanya dijadikan sebagai tempat ibadah, namun juga bakal difungsikan sebagai tempat edukasi, wisata religi, dan sosial.
Read more »