Pelaksana tugas (Plt) Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Muhammad Mardiono mengaku telah mendaftarkan kepengurusan baru partainya ke Kemenkumham. Pelaksana...
"Oh kemarin sudah kita sampaikan ke Kumham. Sudah," ujar Mardiono saat dihubungi MNC Portal, Rabu .Ia menjelaskan seluruh dokumen dan segala proses pergantian Ketua Umum PPP seperti yang diatur dalam AD/ART telah diserahkan semua ke Kemenkumham."Seluruh dokumen proses menurut apa yang sudah menjadi ketentuan di AD/ART sudah kita lalui semua," terang Mardiono.
"Ini sudah berproses panjang. Ini sudah melalui kajian yang komprehensif, melalui diskusi, ada surat-surat, yang kemudian kita lakukan rapat-rapat secara berjenjang. Itu sudah berproses," terang Mardiono. Kesepakatan itu diambil oleh pimpinan Majelis Syari’ah PPP, pimpinan Majelis Kehormatan PPP, pimpinan Majelis Pertimbangan PPP, pimpinan dan lembaga DPP PPP, Banom dan pimpinan wilayah dari 29 provinsi.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
5 Pernyataan Muhamad Mardiono Usai Ditunjuk Jadi Plt Ketua Umum PPP Gantikan Suharso Monoarfa5 Pernyataan Muhamad Mardiono Usai Ditunjuk Jadi Plt Ketua Umum PPP Gantikan Suharso Monoarfa: Muhammad Mardiono ditunjuk sebagai Pelaksana Tugas Ketua Umum atau Plt Ketum PPP untuk menggantikan posisi sementara yang ditinggalkan Suharso Monoarfa.
Read more »
Perlawanan Balik Suharso Usai PPP Dipimpin Plt Ketum MardionoPerlawanan balik dilakukan Suharso Monoarfa setelah dilengserkan dari kursi Ketua Utama PPP. Suharso menegaskan masih sebagai Ketua Umum PPP.
Read more »
Mardiono dan Suharso Didorong untuk IslahKisruh di PPP belum tampak akan mereda. Suharso Monoarfa menegaskan masih menjabat Ketua Umum PPP, sedangkan Mardiono mendaftarkan kepengurusan baru PPP ke Kemenkumham. Polhuk AdadiKompas
Read more »
PPP Serahkan Berkas Pergantian Ketum Baru Ke KemenkumhamPARTAI Persatuan Pembangunan (PPP) menyerahkan berkas kepengurusan baru hasil Musyawarah Kerja Nasional ke Direktorat Jenderal Administrasi Hukum Umum (Ditjen AHU) KemenkumHam.
Read more »