Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti ke perempatfinal Malaysia Masters 2022. Mereka mengalahkan ganda ranking 9 dunia, Gabriela Stoeva/Stefani Stoeva.
Dalam pertandingan babak kedua Malaysia Masters 2022 di Axiata Arena, Kamis siang WIB, Apri/Fadia menang dua gim langsung 21-18, 21-17 atas ganda putri asal Bulgaria itu.
Sempat unggul di awal gim kedua, Apri/Fadia disalip dan tertinggal 7-11 saat interval. Namun, mereka mampu mengejar dan menyamakan kedudukan 11-11. Apri/Fadia memenangi sebuah reli panjang untuk mencapai match point di kedudukan 20-17. Mereka akhirnya menang setelah Stefani Stoeva gagal mengembalikan bola.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Jadwal Malaysia Masters 2022 Rabu 6 Juli: 14 Wakil Indonesia Berlaga, Termasuk Apri/FadiaAda 14 wakil Indonesia yang akan berjuang mengejar tiket babak 16 besar di turnamen Malaysia Masters 2022 Rabu hari ini.
Read more »
Malaysia Masters 2022: Strategi Apriyani/Fadia ke 16 Besar, Fokus Pikiran dan Paksakan BadanApriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti mengungkapkan strateginya melaju ke babak 16 besar Malaysia Masters 2022.
Read more »