LPSK: Polisi Tak Profesional karena Hapus Bukti Video Tragedi Kanjuruhan Milik Aremania
Salah satunya Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban yang menilai apa yang dilakukan Polisi terlalu berlebihan.
"LPSK menilai penghapusan video itu berlebihan," kata Wakil Ketua LPSK Edwin Partogi Pasaribu kepada wartawan di Jakarta. Hal itu disampaikannya, menyusul pemberitaan salah seorang saksi sekaligus Aremania yang diperiksa polisi karena diduga mengunggah video yang memperlihatkan kepanikan massa saat berada di dalam Stadion Kanjuruhan. Edwin Partogi Pasaribu mengatakan saksi berinisial K tersebut dijemput polisi di mes atau tempat tinggal nya pada Senin, 3 Oktober 2022.
Suporter Arema FC itu diperiksa usai mengunggah video kepanikan massa di Stadion Kanjuruhan pada Minggu, 2 Oktober 2022 siang."HP miliknya dipinjam, videonya di transmisi dan video yang di HP dihapus oleh pihak polisi," ucap Edwin Partogi Pasaribu.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Komisi X DPR RI Menilai SIkap PSSI Seperti Merasa Tak Bersalah Sikapi Tragedi KanjuruhanKetua Komisi X DPR RI Syaiful Huda menyayangkan sikap PSSI yang dianggap merasa tidak bersalah dalam tragedi Kanjuruhan. Dirinya menilai federasi semestinya bertanggung jawab. Simak berita selengkapnya di NewsOne CariBeritaditvOne dpr pssi arema
Read more »
Ketua Komisi X Sayangkan Sikap PSSI atas Tragedi Kanjuruhan |Republika OnlineRencananya FIFA akan berkantor di Indonesia selama proses-proses tersebut.
Read more »
LPSK Klarifikasi Informasi Video Tragedi Kanjuruhan DIhapus PolisiWakil Ketua LPSK Edwin Partogi Pasaribu menyayangkan sikap aparat kepolisian yang menghapus barang bukti video tragedi Kanjuruhan milik salah seorang saksi.
Read more »
Article headlineGELORA.CO - Ketua Komisi X DPR RI Syaiful Huda menyayangkan sikap PSSI yang dianggap merasa tidak bersalah dalam tragedi Kanjuruhan. Diriny...
Read more »
Di Balik Surat FIFA, Ada Lobi Sesama Interisti Erick-GianniTerlepas dari usaha keras pemerintah Indonesia dan sikap bijak FIFA setelah tragedi Kanjuruhan, ada hubungan baik antara Interisti, Erick Thohir dan Gianni Ifantino.
Read more »
PSSI Bukannya Pasang Badan, Malah Kabur-kaburanPSSI sedang dalam sorotan usai adanya tragedi Kanjuruhan. Publik banyak memberi kritik karena nyaris tidak melihat adanya sikap tanggung jawab dari pengurus.
Read more »