Sebanyak 22 pimpinan wilayah dan pimpinan cabang istimewa telah menanggapi.
REPUBLIKA.CO.ID,BANDUNG- Laporan pertanggungjawaban pimpinan pusat Persatuan Islam masa jihad 2015-2022 yang diketuai KH Aceng Zakaria diterima peserta Muktamar Persis ke XVI di Hotel Sutan Raja, Kabupaten Bandung, Ahad . Kepengurusan KH Aceng Zakaria selanjutnya demisioner.
Haris mengatakan ke depan pengelolaan organisasi harus dikelola dengan baik, serius dan fokus agar program yang dibuat dapat terealisasi. Selain itu program-program yang ada menyentuh berbagai kalangan."Berbagai aspek dan amanah-amanah yang diberikan, harapan yang disampaikan bisa tercapai dan itu tidak mungkin selain kita mengelola organisasi lebih serius dan fokus," katanya.
We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more: