Lolos ke Final, Djokovic Incar Gelar Keempat Beruntun Di Wimbledon

South Africa News News

Lolos ke Final, Djokovic Incar Gelar Keempat Beruntun Di Wimbledon
South Africa Latest News,South Africa Headlines
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 92%

NOVAK Djokovic lolos ke final tunggal putra grand slam Wimbledon setelah mengalahkan petenis Inggris, Cameron Norrie di semifinal, Jumat (8/7). Kalah di set pertama, petenis Serbia itu mampu bangkit dan menang 2-6, 6-3, 6-2, 6-4.

Di final, Djaokovic yanag merupakan unggulan utama, akan menghadapi Nick Kyrgios yang lolos ke final setelah Rafael Nadal, lawannya di semifinal, memutuskan mundur. Bagi Djokovic, ini merupakan final kedelapan di Wimbledon atau yang 32 di ajang grand slam. Di Wimbledon, Djokovic telah enam kali menjadi juara.

Di atas kertas, Djokovic lebih diunggulkan atas Kyrgios yang lolos ke final grand slam untuk pertama kali. Namun, dalam dua pertemuan dengan petenis Australia itu, Djokovic selalu menelan kekalahan. "Pekerjaan belum selesai. Kyrgios bermain tanpa beban. Saya tidak pernah memenangkan satu set pun darinya. Semoga kali ini bisa berbeda. Dia tidak akan banyak kehilangan," kata Djokovic yang kini mengejar gelar Wimbledon keempatnya secara berturut-turut.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

South Africa Latest News, South Africa Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Hasil Wimbledon 2022: Cedera dan Sempat Didesak Mundur, Rafael Nadal Lolos ke SemifinalHasil Wimbledon 2022: Cedera dan Sempat Didesak Mundur, Rafael Nadal Lolos ke SemifinalRafael Nadal lolos ke babak semifinal Wimbledon 2022 meski sempat mengalami cedera di tengah-tengah laga.
Read more »

Djokovic ke semifinal Wimbledon usai singkirkan Sinner dalam lima setDjokovic ke semifinal Wimbledon usai singkirkan Sinner dalam lima setTepat ketika tahun bermasalah tampak seperti hendak mencapai lagi titik terendah, Novak Djokovic menyelamatkan upayanya meraih gelar Wimbledon keempat ...
Read more »

Lolos ke Final Wimbledon 2022, Ons Jabeur Torehkan Sejarah untuk Tunisia, Arab, dan AfrikaLolos ke Final Wimbledon 2022, Ons Jabeur Torehkan Sejarah untuk Tunisia, Arab, dan AfrikaOns Jabeur lolos ke final Wimbledon 2022 dan menjadi petenis Tunisia, Arab, dan Afrika pertama yang melaju ke partai puncak grand slam.
Read more »

Novak Djokovic Jatuh Bangun Demi Semifinal WimbledonNovak Djokovic Jatuh Bangun Demi Semifinal WimbledonNovak Djokovic melalui pertarungan sulit untuk lolos ke semifinal Wimbledon 2022. Ia bangkit dari ketertinggalan dua set dan menang atas Jannik Sinner.
Read more »

Susah Payah Kalahkan Taylor Fritz, Nadal ke Semifinal WimbledonSusah Payah Kalahkan Taylor Fritz, Nadal ke Semifinal WimbledonRafael Nadal melengkapi bursa pemain di semifinal Wimbledon 2022. Petenis Spanyol itu lolos ke empat besar, setelah susah payah mengalahkan Taylor Fritz.
Read more »



Render Time: 2025-03-09 22:55:58