Beberapa peluang emas gagal dikonversi pemain Manchester United ke gawang Omonoia
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Meski tampil mendominasi jalannya laga Manchester United masih kesulitan mencetak gol ke gawang tamunya Omonoia pada matchday keempat Grup E Liga Europa 2022/2023 di Stadion Old Trafford, Manchester, Jumat dini hari WIB. Beberapa peluang emas gagal dikonversi menjadi gol oleh para penggawa Iblis Merah.
Dua menit berselang giliran Marcus Rashford mencoba peruntungannya. Winger muda asal Inggris itu melakukan pergerakan yang membuat bek Omonoia terjatuh di dalam kotak penalti. Namun sayang tembakannya masih bisa diblok. Nyaris! kapten Bruno Fernandes melepas tembakan plesing dari luar kotak penalti pada menit ke-24. Sayang bola masih melebar di sisi sebelah kanan gawang Omonoia.
Nahas! dewi fortuna belum berpihak pada MU. Tembakan keras Casemiro menggunakan kaki kanan dari luar kotak penalti membentur tiang gawang.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Usung Misi Wajib Menang, Ronaldo Jadi Starter Laga Manchester United Vs Omonoia |Republika OnlineManchester United wajib menang untuk lolos dari Grup E Liga Europa
Read more »
|em|Livescore|/em| Liga Champions; Ditahan Imbang Inter Milan, Barcelona Mendekat ke Liga Europa |Republika OnlineBarcelona kini tercecer di posisi ketiga klasemen grup.
Read more »
Liga Europa: Lanjutkan Tren Positif, Arsenal Bekap Bodo Glimt 1-0 |Republika OnlineArsenal tidak terkalahkan dalam 6 pertandingan terakhir termasuk di Liga Europa
Read more »
Liga Europa: Belotti Selamatkan Roma dari Kekalahan atas Real Betis |Republika OnlineGol pemain AS Roma Andrea Belotti sempat tidak sahkan karena dianggap offside
Read more »
Masih Zero Gol di Liga Champions 2022, Harry Kane Berharap Bobol Gawang Eintracht FrankfurtBintang Tottenham Hotspur, Harry Kane, mengatakan dia
Read more »