Liga Champions: Dinamo Zagreb Kalahkan Chelsea 1-0, Apa Kata Thomas Tuchel? TempoBola
TEMPO.CO, Jakarta - Chelsea mengalami kiprahnya di Liga Champions 2022-2023 dengan buruk. Klub Liga Inggris itu takluk 0-1 di kandang Dinamo Zagreb karena kebobolan oleh gol Mislav Orsic, Rabu dinihari, 7 September 2022.Pelatih Chelsea, Thomas Tuchel, menggambarkan pertandingan itu dengan 'cerita yang sama seperti biasa'. Ia pun menyesali hal itu karena menurutnya timnya sangat berpeluang menang.'Ini adalah performa yang kurang dari kami.
Di Liga Inggris mereka sudah dua kali kalah dan sekali seri dalam enam laga. Kini The Blues menempati posisi keenam klasemen dengan nilai 10, tertinggal lima angka dari Arsenal.Thomas Thuchel sempat ditanya, apa yang paling membuatnya paling frustrasi dalam laga melawan Dinamo?'Terlalu banyak untuk dianalisis. Saya adalah bagian darinya. Kami jelas tidak ada di sana, di mana kami harus berada dan di mana kami bisa berada,' kata dia.'Jadi itu pada saya, itu pada kami.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
5 Faktar Menarik Jelang Dinamo Zagreb vs Chelsea: The Blues Samai Rekor ArsenalAda 5 fakta menarik jelang duel pembuka Liga Champions 2022-23 antara Dinamo Zagreb vs Chelsea.
Read more »
Liga Champions 2022/2023: Rapor Pertemuan Napoli vs Liverpool, Tak Ada yang Lebih Unggul - Bola.netLiga Champions 2022/2023: Rapor Pertemuan Napoli vs Liverpool, Tak Ada yang Lebih Unggul
Read more »
Live Score Liga Champions: Dinamo Zagreb vs ChelseaPertandingan Dinamo Zagreb vs Chelsea hadir sebagai salah satu pembuka Liga Champions musim 2022-2023.
Read more »
Hasil dan Klasemen Matchday ke-1 Liga Champions: Dortmund dan Man City Menang Telak - Bola.netHasil dan Klasemen Matchday ke-1 Liga Champions: Man City menang besar, Chelsea dipermalukan Dinamo Zagreb!
Read more »
Urawa Reds - Cahaya Jepang Di Panggung Termasyhur Asia | Goal.com IndonesiaUrawaReds jadi tim Asia Timur yang melangkah jauh di Liga Champions Asia 2022.
Read more »