Rusia menolak formula perdamaian yang diusulkan oleh Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky.
TEMPO.CO, JAKARTA--Rusia telah menolak 'formula perdamaian' Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky sebagai dasar negosiasi. Menteri Luar Negeri Rusia Sergey Lavrov yakin Kyiv masih belum siap untuk pembicaraan damai yang sebenarnya, mengatakan kepada kantor berita RIA yang dikelola pemerintah Kamis 29 Desember 2022.
Pada Kamis, Lavrov mengatakan Rusia akan terus membangun kekuatan tempur dan kemampuan teknologinya di Ukraina. Dia juga menekankan bahwa pasukan yang dimobilisasi telah menjalani “pelatihan serius” dan sementara banyak yang sekarang berada di lapangan, mayoritas belum berada di garis depan.Lavrov juga mengatakan militer negaranya sedang mengerjakan rencana baru untuk menghentikan pasokan senjata dan amunisi yang dikirim dari luar negeri untuk pasukan Ukraina.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Rusia Minta Ukraina Lepas Wilayah yang Dicaplok Jika Mau DamaiUkraina menolak proposal perdamaian yang diajukan Rusia dan meminta mereka melepas empat wilayah yang telah diinvasi.
Read more »
Zelensky Ingin Seret PBB ke dalam Konflik Perang Rusia vs Ukraina?Ide Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky untuk mengadakan KTT perdamaian dianggap akan menyeret PBB ke konflik perang Rusia vs Ukraina.
Read more »
Telepon PM India, Zelensky Minta Dukungan Modi Terkait “Formula Perdamaian” Rusia-UkrainaPanggilan telepon antara presiden Ukraina dan PM India Narendra Modi dilakukan saat India berusaha memperkuat hubungan perdagangan dengan Rusia.
Read more »
Rusia Tuntut Ukraina Demiliterisasi, Lavrov: jika Tidak, Pasukan Rusia akan MembereskanmuMenteri Luar Negeri Rusia Sergey Lavrov menuntuk Ukraina mesti memenuhi tuntutan Moskow untuk 'demiliterisasi' dan 'denazifikasi' untuk mengakhiri perang.
Read more »
Rangkuman Hari ke-308 Serangan Rusia ke Ukraina, Larangan Ekspor Minyak Rusia, Kherson Kembali Digempur RudalPresiden Rusia Vladimir Putin menandatangani dekrit yang melarang pasokan minyak dan produk minyak ke negara-negara yang menerapkan pembatasan harga.
Read more »
Ramalan Gila Eks Presiden Rusia di 2023: Jerman-Prancis Perang, Elon Musk Jadi PresidenMantan Presiden Rusia Dmitry Medvedev membuat ramalan tentang yang bakal terjadi di tahun 2023 yang akan datang, salah satunya perang antara Jerman dan Prancis
Read more »