Lakukan Uji Balistik, Penembak Aktivis Tambang di Parigi Moutoung Diduga Kuat Anggota Polisi Nasional
Nasional WowKeren - Aksi demo menolak aktivitas penambangan emas di Parigi Moutong, Sulawesi Tengah pada Sabtu memakan korban jiwa satu orang peserta unjuk rasa. Atas insiden itu, pihak kepolisian pun saat ini tengah melakukan investigasi. Komnas HAM pun terus memantau proses investigasi insiden tersebut.
Dedi mendukung upaya uji balistik guna mendapatkan bukti-bukti yang memadai demi pengungkapan kasus penembakan tersebut. Ia menyebut proses uji balistik milik personel Polres Parigi Moutoung memperkuat dugaan pelaku penembakan adalah salah satu aparat."Proses uji balistik senjata api milik personel Polres Parigi Moutong menguatkan dugaan bahwa pelaku penembakan yang menyebabkan Erfaldi meninggal dunia adalah anggota dari Polres Parigi Moutong," ungkap Dedi.
Lebih jauh, menurutnya, penting bagi jajaran kepolisian utamanya Polda Sulawesi Tenggara untuk melakukan evaluasi agar pengamanan massa aksi dilakukan secara manusiawi. Komnas HAM meminta kepada massa aksi yang memblokade jalan Nasional Trans Sulawesi untuk mengevaluasi pengamanan aksi-aksi agar dilakukan secara baik.
"Sebanyak 13 pucuk senjata api yang disita oleh Propam Polda Sulteng dan Propam Polres Parigi Moutong digunakan dalam upaya saintifik, tepatnya uji balistik untuk mencocokan atau membuktikan secara ilmiah sumber senjata api atau proyektil yang bersarang di tubuh Almarhum Erfaldi," ujar Kepala Kantor Perwakilan Sulawesi Tengah Komnas HAM RI, Dedi Askary, melalui keterangan tertulis, Selasa malam.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Uji Balistik Kasus Penembakan di Parigi Moutong Butuh 4 HariKepolisian Daerah Sulawesi Tengah akan melakukan uji balistik untuk menemukan pelaku penembakan terhadap demonstran penolak tambang emas di Tinombo Selatan, Parigi Moutong, Sulawesi Tengah. TempoNasional
Read more »
Komnas HAM Sulteng Pertanyakan Sikap Polisi yang Biarkan Demo di Parigi Moutong Berlarut-larutKomnas HAM menilai terjadi pembiaran sehingga massa melakukan demonstrasi dalam kurun waktu yang panjang dengan memblokade jalan Trans Sulawesi.
Read more »
Penembak Mati Aktivis Tambang di Parigi Diduga Kuat Oknum Polisi |Republika OnlineSebanyak 13 pucuk pistol anggota Polres Parigi disita untuk uji balistik.
Read more »
Bagaimana Kekerasan Berulang Polisi Menewaskan Pengunjuk Rasa di Parigi Moutong - Editorial - koran.tempo.coApa pun alasannya, penembakan terhadap pengunjuk rasa di Parigi Moutong tidak dapat dibenarkan. Pelakunya harus dihukum agar kekerasan oleh polisi tidak terjadi lagi. KoranTempo
Read more »
Kasus Dugaan Ijazah Palsu, Bupati Ponorogo Diperiksa Polisi | merdeka.comBupati Ponorogo Sugiri Sancoko diperiksa penyidik Ditreskrimum Polda Jawa Timur (Jatim) selama 3,5 jam, Selasa (15/2). Dia dicecar dengan puluhan pertanyaan terkait dugaan ijazah palsu yang dituduhkan kepadanya.
Read more »