pelatih Arema FC, Joko Susilo turut angkat bicara mengenai kondisi yang dialami Kurnia Meiga.
Ia diketahui menjual medali yang diraih semasa aktif bermain sepak bola melalui unggahan di sosial media Instagram pribadinya.
Melihat kondisi mantan rekan satu tim, pelatih Arema FC Joko Susilo turut angkat bicara mengenai kondisi yang dialami Kurnia Meiga. Mereka mempunyai hubungan yang dekat karena keduanya bahu-membahu di Arema FC sejak 2008 lalu. Saat itu ia masih menjadi asisten pelatih hingga pelatih kepala pada Liga 1 2017.Ia dan Kurnia Meiga 9 tahun bersama melewati masa suka duka membela panji Arema FC. Mereka mempersembahkan gelar juara bagi Arema di kasta tertinggi sepak bola Indonesia pada 2010 yang saat itu bernama Indonesia Super League .
“Kami seperti anak dan orang tua sama dia. Waktu sepak bola jadi dua, dia ke sana kami ajak ke sini lagi. Banyak sekali sampai di hotel kami barengan, kami paham semuanya,” jelas Joko Susilo kepada sejumlah jurnlis termasuk Kompas.com. Terakhir kali Kurnia Meiga menjalani away berseragam Arema FC saat melawan Barito Putera di Stadion 17 Mei Banjarmasin, Rabu . Saat itu Joko Susilo membesut Arema FC di awal kariernya sebagai pelatih kepala.Joko Susilo merasa prihatin dengan keadaan yang dialami mantan kiper terbaik AFF 2016 itu. Ia mengaku berkomunikasi untuk mengetahui perkembangan kondisinya. “Ya kondisi dia baik tapi ya itu tadi, kami selalu memotivasi.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Aji Santoso Ikut Prihatin Atas Kondisi Kurnia MeigaKondisi Kurnia Meiga yang menjual medali prestasinya melalui media sosial membuat pelatih Persebaya Surabaya Aji Santoso ikut merasa prihatin.
Read more »
Kurnia Meiga akan Jual Seluruh Atribut Sepak Bolanya, Pelatih Arema FC Prihatin |Republika OnlinePada 2017 atau saat usia 28 tahun, Kurnia Meiga harus pensiun karena masalah mata.
Read more »
Kurnia Meiga Jual Semua Atribut Sepak Bola di Medsos, Arema FC PrihatinPelatih Arema FC I Putu Gede mengaku sangat prihatin dengan Meiga yang pernah membawa Arema juara ISL pada 2010 silam. Selain itu, Meiga adalah penjaga gawang andalan
Read more »
Ryan Kurnia Ingin Lebih Baik Bersama Persib BandungRyan Kurnia, winger baru Persib Bandung, mengaku dirinya sudah didekati tim kebanggaan Bobotoh itu sejak Januari 2023. Atau tepatnya saat putaran pertama Liga 1 2022/2023 selesai. Namun, Ryan masih terikat kontrak dengan Persikabo 1973 saat itu.
Read more »
Presiden Joko Widodo dan PM Anwar Ibrahim Bahas Perbatasan Laut dan DaratPRESIDEN Joko Widodo melakukan pertemuan bilateral dengan Perdana Menteri (PM) Malaysia Anwar Ibrahim pada KTT ke-42 ASEAN 2023 di Labuan Bajo
Read more »
Joko Siswoyo, Guru MI yang Tewas dan Jasadnya di Buang ke Bengawan SoloSosok Joko Siswoyo, 23, semasa hidup dikenal sebagai guru olahraga yang cekatan dan tertib. Sebelum tewas dibantai temannya dan jasadnya dibuang ke Bengawan Solo, guru MI Al Islam 3 Ngesrep ini tak pernah curhat apapun.
Read more »