Penyaluran BLT minyak goreng sebesar Rp 300.000 akan mulai dilaksanakan secara bertahap pada pekan ini.
Jakarta, Beritasatu.com - Kantor Staf Presiden mendorong percepatan penyaluran Bantuan Langsung Tunai minyak goreng karena dapat meringankan beban masyarakat. Tenaga Ahli Utama Kantor Staf Presiden RI Abraham Wirotomo mengatakan penyaluran BLT sebesar Rp 300.000 atau Rp 100.000 per bulan tersebut akan mulai dilaksanakan secara bertahap pada pekan ini.
"Tujuan dari pemberian BLT minyak goreng untuk meringankan beban masyarakat dari kenaikan harga minyak goreng akibat lonjakan di pasar internasional. Jadi Semakin cepat tersalur, semakin cepat beban masyarakat diringankan," kata Abraham Wirotomo di kantor KSP, Gedung Bina Graha Jakarta, Rabu . Abraham menjelaskan penerima BLT minyak goreng adalah masyarakat yang sudah terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial dari Kementerian Sosial . DTKS, ujar dia, adalah basis data yang sudah dilakukan pemadanan dengan Nomor Induk Kependudukan dan sudah diverifikasi."Dengan demikian penyaluran BLT bisa tepat sasaran, dan ini untuk mencegah potensi data ganda dan fiktif," ujar Abraham Wirotomo.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
KSP berharap BLT minyak goreng meringankan beban masyarakat'Tujuan dari pemberian BLT minyak goreng untuk meringankan beban masyarakat dari kenaikan harga minyak goreng akibat lonjakan di pasar internasional,' kata Abraham Wirotomo. MinyakGoreng
Read more »
BLT Minyak Goreng Segera Cair, Ekonom Ingatkan Akurasi Data PenerimaPenyaluran BLT minyak goreng harus dipastikan tepat sasaran dan akurat datanya, terutama untuk PKL seperti pedagang gorengan yang cenderung berpindah-pindah. Pemerintah...
Read more »
Pemerintah siapkan Rp6,9 triliun untuk BLT minyak goreng April-JuniBLT minyak goreng akan diberikan pada April, Mei, dan Juni, sebesar Rp100 ribu per bulan per Keluarga Penerima Manfaat, yang dibayarkan sekaligus pada April 2022. minyakgoreng
Read more »
Sebar BLT Migor Rp300 Ribu, Pemerintah Cairkan Dana Rp6,9 TPemerintah mencairkan dana Rp 6,9 triliun untuk menyalurkan bantuan langsung tunai (BLT) minyak goreng kepada 20,5 juta keluarga.
Read more »
Pemerintah Siapkan Anggaran Rp 6,9 Triliun untuk BLT Minyak GorengAnggaran BLT minyak goreng Rp 6,9 triliun diberikan kepada 20,5 juta keluarga penerima manfaat (KPM) serta 2,5 juta pedagang kaki lima (PKL).
Read more »
Alokasi Dana BLT Minyak Goreng Capai Rp6,9 TriliunAlokasi Dana BLT Minyak Goreng Capai Rp6,9 Triliun. Dana BLT sebesar Rp6,9 triliun itu akan diberikan kepada 20,5 juta KPM Program Keluarga Harapan (PKH) dan bantuan sembako. Kemudian sebanyak 2,5 juta pedagang kaki lima (PKL).
Read more »