Nicho Saputra Nugraha, dokter di Palembang menjadi korban penipuan pembelian tiket konser Coldplay melalui jasa titip (jastip).
Nicho kehilangan uang Rp12,5 juta untuk pembelian dua tiket konser Coldplay yang dibelinya melalui akun Instagram jastip.Kronologi bermula saat Nicho awalnya berniat membeli tiket Coldplay. Kemudian manajer Nicho, Nina diminta untuk mencari tiket konser Coldplay itu dengan cara melalui akun jastip di Instagram.
“Klien kami tidak curiga karena banyak testimoni positif di akun tersebut. Sehingga, pembayaran dilakukan sebanyak tiga kali untuk dua tiket dengan harga Rp12,5 juta,” kata Febi, saat memberikan keterangan pers, Sabtu . Menurutnya, laporan beserta barang bukti sudah diterima pihak kepolisian dengan nomor STTPL/260/V/2023/SPKT Kepolisian Daerah Sumatera [email protected]
“Karena sudah diterima kami harap laporan ini dapat segera di proses dan pelakunya ditangkap,” kata dia. "Kami ke Bareskrim melaporkan atau memberikan informasi membuat laporan polisi terkait dengan peristiwa pidana dugaan penipuan melalui media elektronik, dalam hal ini penjualan tiket konser musik group band Coldplay," kata Zainul di Jakarta, Jumat .
Direktur Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri Brigjen Pol. Adi Vivid A. Bactiar mengimbau masyarakat yang menjadi korban untuk melaporkan secara resmi kepada Bareskrim Polri agar kasus tersebut bisa ditangani secara maksimal.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Tertipu Jastip Tiket Konser Coldplay, Dokter di Palembang Rugi Hingga Belasan JutaSeorang dokter berinisial NS tertipu jastip tiket konser Coldplay, akibatnya ia merugi hingga belasan juta.
Read more »
Korban Penipuan Tiket Coldplay Juga Pernah Tertipu Saat Beli Tiker Konser BLACKPINK - Tribunnews.comSebagian korban penipuan tiket konser Coldplay ternyata juga pernah mengalami hal serupa. Kuasa hukum korban, Muhammad Zainul Arifin mengatakan ada kliennya yang juga tertipu saat membeli tiket konser BLACKPINK. (Ld)
Read more »
Dokter di Palembang Kena Tipu Jastip Konser Coldplay, Uang Rp 12 Juta RaibDokter yang diketahui bernama Nicho Saputra (NS) langsung melaporkan usai dirinya menjadi korban penipuan pembelian tiket konser Coldplay ke Polda Sumsel.
Read more »
Kesempatan Terakhir 'War' Tiket Coldplay, Ini Syarat & Ketentuan yang Wajib Diketahui | merdeka.comPihak promotor PK Entertainment mengimbau para penggemar untuk membeli tiket hanya pada website yang sudah ditentukan agar menghindari penipuan penjualan tiket.
Read more »
War Tiket Coldplay Mulai, Tagar ColdplayinJKT Jadi Trending Topic di TwitterPenjualan tiket Coldplay hari ini terbuka untuk umum. Banyak warganet yang membagikan informasi dan pengalaman ketika melakukan pembelian tiket ini. Yuk simak...
Read more »
Tiket Konser Coldplay 1 Detik Ludes, Netizen BerdukaWar tiket konser Coldplay hari terakhir berlangsung sengit. Warga RI banjiri medsos
Read more »