KPK menolak permintaan Gubernur Papua Lukas Enembe untuk berobat ke Singapura.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Pemberantasan Korupsi telah melakukan rapat koordinasi dengan perwakilan Kementerian Kesehatan, tim Pengurus Besae Ikatan Dokter Indonesia , dokter rumah tahanan dan tim dokter dari Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat Gatot Soebroto untuk membahas urgensi Gubernur nonaktif Papua Lukas Enembe yang meminta izin berobat ke Singapura. Hasil dari diskusi itu memutuskan menolak permintaan Lukas.
Ali menjelaskan, alasan penolakan itu lantaran Kementerian Kesehatan menyampaikan bahwa fasilitas pelayanan kesehatan di Indonesia dinilai masih memadai untuk memeriksa kondisi Lukas. Sementara itu, lanjutnya, berdasarkan hasil asesmen dari PB IDI menyebutkan, keadaan Lukas bisa menjalani pemeriksaan.
Ali juga kembali menegaskan, KPK tidak pernah memberikan janji apapun terhadap Lukas. Termasuk izin berobat ke Singapura."Kami tegaskan, tidak ada janji dari KPK secara khusus kepada tersangka agar bisa berobat ke Singapura," ungkap dia.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
KPK Bantah Firli Janjikan Pengobatan ke Singapura untuk Lukas EnembeKPK membenarkan ada surat dikirim tersangka kasus suap dan gratifikasi proyek infrastruktur Papua Lukas Enembe, kepada pimpinan Firli Bahuri.
Read more »
KPK Akui Pernah Tawarkan Lukas Enembe Berobat ke Singapura Jika DitahanKualifikasi pemberian fasilitas pengobatan ke Singapura itu bisa diberikan jika orang nomor satu di Papua itu kooperatif.
Read more »
Isi Surat Lukas Enembe buat Firli, Ingatkan Janji Bisa ke SingapuraGubernur nonaktif Papua Lukas Enembe menuliskan sebuah surat yang ditujukan kepada Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri.
Read more »
Usut Kasus Korupsi Lukas Enembe, KPK Periksa Sekda PapuaSekda Papua Ridwan Rumasukun diperiksa sebagai saksi kasus dugaan suap dan gratifikasi yang sudah menjerat Gubernur Lukas Enembe.
Read more »
KPK Panggil Plh Gubernur Papua dan 10 Saksi Lain dalam Kasus Lukas EnembeKPK menetapkan Gubernur nonaktif Papua Lukas Enembe sebagai tersangka kasus dugaan suap dan gratifikasi proyek infrastruktur di Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua.
Read more »
Kasus Lukas Enembe, KPK Garap Plh Gubernur Papua Ridwan RumasukunTim penyidik KPK memeriksa Plh Gubernur Papua Ridwan Rumasukun terkait kasus Lukas Enembe hari ini, Senin (6/2/2023).
Read more »