Penyidik KPK mencium indikasi eks petinggi BPK RI ‘ikut bermain’ dalam kasus korupsi DID Tabanan Bali, sosoknya sudah tidak asing lagi KorupsiDID
bali.jpnn.com, TABANAN - Upaya penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi membongkar kasus dugaan korupsi pengurusan dana insentif daerah Kabupaten Tabanan masih terus berlanjut. Fakta terbaru diungkap penyidik KPK, ada dugaan terjadi komunikasi khusus antara beberapa pihak dalam pengurusan DID Tabanan 2018 silam.
Baca Juga: "Untuk mengonfirmasi dugaan adanya komunikasi khusus dalam pengurusan DID, pada hari Selasa , di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, tim penyidik memeriksa Bahrullah Akbar sebagai saksi," kata Ali Fikri di Jakarta. Selain mantan Wakil Ketua BPK RI Bahrullah Akbar, penyidik KPK berusaha mengonfirmasi perihal administrasi kepegawaian dari pihak yang terkait dalam kasus tersebut kemarin.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Gara-gara 'Celengan', Sri Mulyani Pernah Dimarahi BPKSri Mulyani Indrawati menceritakan pernah dimarahi oleh Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) gara-gara 'celengan' setoran dana abadi untuk kebudayaan.
Read more »
KPK Terus Kumpulkan Bukti Terkait Dugaan Korupsi Formula E |Republika OnlinePengumpulan bukti guna mengonfirmasi penyimpangan dalam pelaksanaan Formula E.
Read more »
3 Hal Usai Ketua DPRD DKI Prasetyo Edi Diperiksa KPK Terkait Formula EHarapan Ketua DPRD DKI Jakarta Prasetyo Edi Marsudi, keterangannya dapat membantu KPK untuk mengungkap dugaan korupsi Formula E.
Read more »
KPK limpahkan berkas perkara pemberi suap Bupati PPU ke pengadilanKPK limpahkan berkas perkara Achmad Zuhdi selaku pemberi suap tersangka Bupati nonaktif Penajam Paser Utara (PPU) Abdul Gafur Mas'ud (AGM) ke Pengadilan Tindak Pidana Korupsi, Samarinda.
Read more »