Penutupan pasar hewan kota Kediri hingga 10 Jui 2022
REPUBLIKA.CO.ID, KEDIRI -- Pemerintah Kota Kediri, Jawa Timur, memutuskan untuk menutup sementara pasar hewan di kota ini, terhitung sejak 28 Mei hingga 10 Juni 2022 mengantisipasi penyebaran penyakit mulut dan kuku pada ternak.
Ia mengatakan, di pasar hewan wilayah Kota Kediri itu memang bukan hanya didatangi pedagang dari kota saja melainkan dari berbagai daerah di sekitarnya. Terlebih lagi, PMK rentan terjadi pada ternak seperti sapi dan kambing. "Kami sudah sosialisasi rencana kebijakan penutupan sementara pasar hewan ini, terutama kepada para pedagang. Beberapa ada yang menolak, namun kami terus berikan pemahaman bahwa hal ini merupakan langkah antisipasi mencegah penyebaran PMK di Kota Kediri, terlebih menjelang Hari Raya Idul Adha tahun ini," kata dia.
Ia juga meminta peternak memperhatikan kesehatan hewan, demi mengantisipasi penyebaran virus tersebut. Beberapa di antaranya adalah memperhatikan makanan untuk ternak.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Persik Kediri Rekrut Eks Striker Timnas Brasil U-17Persik Kediri melengkapi komposisi pemain asingnya untuk kompetisi musim 2022/2023 usai mendatangkan striker asing asal Brasil, Joanderson.
Read more »
Liga 1: Javier Roca Pastikan Persik Kediri Ikut Turnamen PramusimPelatih Persik Kediri, Javier Roca, mengatakan ingin melihat persiapan timnya di turnamen pramusim sebelum mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2022-2023
Read more »
Mobil INCAR Satlantas Polres Kediri Resmi BeroperasiMobil INCAR dilengkapi dengan kamera canggih beresolusi tinggi, membantu polisi menemukan pelanggaran lalu lintas dan melakukan tilang elektronik.
Read more »
Persik Kediri Gaet Eks Duo Wonderkid Timnas IndonesiaPersik Kediri terus begerak aktif dalam menambah amunisi. Terbaru datangkan duo eks wonderkid Timnas Indonesia.
Read more »
Foto-Foto Keramaian Pasar Hewan Cepogo Boyolali Jelang Ditutup 2 PekanPemkab Boyolali menutup sementara sejumlah pasar hewan sebagai antisipasi merebaknya penyakit mulut dan kuku (PMK)
Read more »